TEMPO.CO, Jakarta - Seorang selebgram Monica Indah menjadi korban penyuntikan filler secara sembarangan menggunakan cairan hyaluronic acid di bagian payudara dan pinggulnya. Keduanya memiliki peran masing-masing yaitu YJ melakukan suntikan anestesi da suntik cairan filler di kedua payudara dan pinggul korban. Baca juga: Polisi Selidiki Dugaan Malpraktik Filler Payudara Selebgram Monica IndahAdapun kronologi kasus ini menurut Guntur adalah, Monica memesan jasa suntik filler dengan harga Rp 13,5 juta untuk 1.000 cc penyuntikan. Setelah dilakukan penyuntikan pada payudara dan pinggulnya, Monica justru mengalami nyeri. Sedangkan barang bukti berupa krim anestesi, cairan anestesi, alat suntik dan kotak plastik yang digunakan pada saat memberi suntikan filler ke korban, sudah dibuang oleh pelaku.
Source: Koran Tempo March 26, 2021 13:52 UTC