Meski Keterisian Menurun, Pemprov Tetap Perkuat RS Covid-19 - News Summed Up

Meski Keterisian Menurun, Pemprov Tetap Perkuat RS Covid-19


Menurut Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Jabar Setiawan Wangsaatmaja, peningkatan kapasitas dilakukan untuk mengantisipasi lonjakan kasus Covid-19. Berdasarkan data Dinas Kesehatan Provinsi Jabar per 23 Maret 2021, tingkat keterisian rumah sakit di Jabar yakni 54,31 persen. "Terkait zona risiko, 27 kabupaten/kota tidak ada yang masuk Zona Merah atau risiko tinggi," katanya. Sementara, lansia yang sudah disuntik vaksin dosis I yakni 136.031 atau sebanyak 3,09 persen dari target sasaran 4.403.983 orang. Sementara petugas publik yang sudah disuntik vaksin dosis I yakni 628.035 atau 28,61 persen dari target sasaran 2.195.338 orang.


Source: Republika March 25, 2021 11:15 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */