Ramadhan 2026, Ingat Hadits Soal Puasa Ini - News Summed Up

Ramadhan 2026, Ingat Hadits Soal Puasa Ini


Diterangkan Imam Al-Ghazali dalam Ihya Ulumuddin, di antara rukun-rukun Islam lainnya, puasa Ramadhan memiliki keistimewaan, disebabkan ia berhubungan secara langsung dengan Allah SWT seperti yang diterangkan oleh hadits qudsi ini. (QS Az-Zumar Ayat 10)Perkiraan 1 Ramadhan 2026 Versi Pemerintah, NU dan MuhammadiyahDalam sistem penanggalan Islam, pelaksanaan ibadah puasa dimulai pada tanggal 1 Ramadhan. Pemerintah Indonesia memperkirakan 1 Ramadhan 1447 Hijriah jatuh pada Kamis, 19 Februari 2026. Nahdlatul Ulama (NU) juga memprediksi awal Ramadhan 1447 H jatuh pada Kamis, 19 Februari 2026. Melalui Maklumat Pimpinan Pusat Muhammadiyah Nomor 2/MLM/I.0/E/2025, menetapkan bahwa 1 Ramadhan 1447 H jatuh pada Rabu, 18 Februari 2026.


Source: Republika January 20, 2026 01:20 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */