Jika Tak Ingin Pendapatan Turun, KCI Disarankan Lakukan Hal Ini - News Summed Up

Jika Tak Ingin Pendapatan Turun, KCI Disarankan Lakukan Hal Ini


JawaPos.com – Aktivis Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI) Sudaryatmo menjelaskan bahwa PT Kereta Commuter Indonesia (KCI) berpotensi untuk gagal operasi. Sudaryatmo pun mengusulkan dua saran kepada KCI, pertama melalui pendekatan bisnis, yakni menaikkan share pendapatan non-fare box. Di mana pihak KCI menaikkan Public Service Obligation (PSO) dan tarif tiket. Tapi pada saat yang sama pendekatan politik dengan menaikkan PSO atau tarif (tiket),” tambahnya. Sebelumnya, Direktur Utama KCI Wiwiek Widayanti menyebutkan bahwa ada penurunan jumlah penumpang secara signifikan akibat pandemi Covid-19.


Source: Jawa Pos June 13, 2020 13:41 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */