Jaksa Agung Katakan Kasus Korupsi BTS 4G Sudah Selesai: Jaksa Agung Berpolitik? - News Summed Up

Jaksa Agung Katakan Kasus Korupsi BTS 4G Sudah Selesai: Jaksa Agung Berpolitik?


Jaksa Agung Katakan Kasus Korupsi BTS 4G Sudah Selesai: Jaksa Agung Berpolitik? Oleh: Anthony Budiawan – Managing Director PEPS (Political Economy and Policy Studies)Jaksa Agung bilang, kasus Korupsi BTS 4G sudah selesai! Kesan bahwa Jaksa Agung sedang berpolitik semakin terasa setelah Jaksa Agung menerima kunjungan Menteri Kominfo yang baru, Budi Arie, yang sepertinya membawa pesan khusus dari Presiden Jokowi. Jaksa Agung sekonyong-konyong mengatakan (kasus korupsi BTS 4G) sudah selesai, siap laksanakan perintah Jokowi selesaikan proyek BTS kominfo, seperti dimuat tempo: https://nasional.tempo.co/read/1751563/kasus-sudah-selesai-jaksa-agung-siap-laksanakan-perintah-jokowi-selesaikan-proyek-bts-kominfoSudah selesai? Kalau Jaksa Agung membiarkan perusahaan Konsorsium dan subkontraktor tersebut melanjutkan proyek BTS 4G, berarti Jaksa Agung sengaja mengundang amarah rakyat.


Source: Koran Tempo July 25, 2023 16:34 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */