"Lawan kami cukup ulet, mereka sulit untuk ditembus, walaupun kami sudah melakukan smash berkali-kali. JawaPos.com - Wakil Indonesia di sektor ganda putri pada Taiwan Terbuka Grand Prix Gold 2016 belum menemui rintangan berarti. Hari ini kami masih melakukan adaptasi lapangan, ini kan pertandingan pertama. Tak menemui begitu banyak rintangan, Della/Rosyita menyebut lawan tetap sulit untuk dikalahkan. Mereka juga mengakui jika partai pertama ini menjadi ajang untuk adaptasi lapangan.
Source: Jawa Pos June 29, 2016 09:00 UTC