DKI Jakarta Tantang Jabar di Final Bulu Tangkis Beregu Putri - News Summed Up

DKI Jakarta Tantang Jabar di Final Bulu Tangkis Beregu Putri


JawaPos.com - DKI Jakarta cukup perkasa dalam semifinal Pekan Olahraga Nasional (PON) 2016 cabang bulu tangkis beregu putri. Mereka sukses melaju ke final dan menantang Jawa Barat setelah mengalahkan Jawa Tengah 3-0, Kamis (22/9). Atlet Pelatnas asal Exist Jakarta ini berhasil menang dua set langsung 21-14 dan 21-16 atas Dinar Dyah Ayustine, rekannya di Pelatnas. Ia baru bisa menang setelah berlaga selama 50 menit dan menang 21-13, 17-21 dan 21-15. Pada final, tim DKI akan berhadapan dengan tim tuan rumah Jawa Barat.


Source: Jawa Pos September 22, 2016 19:52 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */