REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) menang telak dalam Pemilihan Legislatif (Pileg) DPR di Provinsi Bali. Kendati begitu, pasangan capres-cawapres yang diusung PDIP, Ganjar-Mahfud, ternyata kalah di Pulau Dewata. Dengan raihan suara sebesar itu, PDIP akan memenangkan lima kursi anggota DPR dari total sembilan kursi yang diperebutkan di Daerah Pemilihan (Dapil) Bali. Namun, saat PDIP mendominasi Pileg 2024 di Bali, Ganjar-Mahfud justru kalah. Berikut data lengkap raihan suara partai dalam Pileg DPR RI 2024 di Bali, yang diurutkan dari peraih suara terbanyak:1.
Source:Republika
March 11, 2024 00:55 UTC
IklanDua awak yang menjadi korban jatuhnya Pilatus PC-6 Porter PK-SNE Smart Air di Nunukan, Kalimantan Utara, telah ditemukan dan dibawa ke rumah sakit. Satu orang pilot ditemukan dalam kondisi selamat, sedangkan satu lainnya, mekanik, ditemukan meninggal dunia. "Seluruh korban dapat terevakuasi dan dibawa ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr Jusuf SK untuk mendapatkan penanganan lebih lanjut," kata Kepala Basarnas Tarakan Syahril, diberitakan Antara, Minggu 10 Maret 2024.
Source:Koran Tempo
March 11, 2024 00:53 UTC
SINAR HARAPAN--Warga Saudi Arabia telah memulai berpuasa pada setelah pihak Kerajaan menetapkan 1 Ramadhan jatuh pada Senin (11/3/2024) ini. Penetapan Kerajaan Arab Saudi tersebut berbeda dengan hasil sidang isbat puasa ramadhan Kementerian Agama RI yang menetapkan 1 Ramadhan jatuh pada Selasa (12/3/2024). Menurut Arabnews.com, Saudi menetapkan 1 Ramadhan jatuh pada Senin (11/3/2024) setelah bulan terlihat di Hatwat Sudair. Mahkamah Agung Saudi mengumumkan bahwa Senin, 11 Maret, akan menjadi hari pertama Ramadhan. Di Indonesia, PP Muhammadiyah telah jauh hari menetapkan awal Ramadhan jatuh pada Senin 11 Maret ini.
Source:Republika
March 10, 2024 23:28 UTC
REJABAR.CO.ID, BANDUNG--- Dua orang santri Pondok Pesantren Nurul Huda di Jalan Rancabentang, Kota Bandung yang hanyut terbawa arus Sungai Cikapundung, Kamis (7/3/2024) berhasil ditemukan. Kasi Operasi dan Siaga Basarnas Bandung Supriono mengatakan satu orang santri yang hanyut ditemukan pukul 08.00 WIB di Taman Pulosari, Kota Bandung. Supriono mengatakan ketiga orang santri yang hanyut dan terbawa arus Sungai Cikapundung yaitu Muhammad Rizky 16 tahun, Rizal 15 tahun dan Lian Baihaqi 14 tahun. Kasi Penyelamatan Dinas Kebakaran dan Penanggulangan Bencana (Diskar) PB Kota Bandung Jhon Erwin mengatakan korban pertama ditemukan di sektor 6 Taman Air dekat Balubur, Kota Bandung. "Tim Diskar PB menurunkan satu perahu karet dengan personel 15 orang Kondisi cuaca mendung dan kondisi air Citarum cukup deras," katanya.
Source:Republika
March 10, 2024 22:56 UTC
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kriminolog Haniva Hasna mengungkapkan sejumlah sebab orang tua rela membunuh anaknya. Tapi, kata dia, pada intinya pasti ada masalah berat yang tengah dialami oleh keluarga hingga melakukan aksi bunuh diri bersama. Dia mengatakan, ada beberapa sebab orang tua tega membunuh anaknya. “Yaitu orang tua yang membunuh anak karena cinta yang sangat besar, orang tua tidak rela anaknya menderita, baik karena kondisi cacat, kemiskinan atau permasalahan hidup,” jelas Haniva. Dia menejelaskan, itu adalah kondisi di mana orang tua mengalami gangguan jiwa, dengan gejala berupa delusi, halusinasi, bahkan bisikan dari Tuhan untuk membunuh anaknya.
Source:Republika
March 10, 2024 22:32 UTC
REJABAR.CO.ID, INDRAMAYU---Belasan remaja ditangkap petugas Polsek Anjatan Polres Indramayu. Mereka diduga anggota geng motor yang hendak tawuran dengan menggunakan senjata tajam berupa celurit. ‘’Saat dilakukan penggeledahan, ternyata remaja itu membawa sajam jenis celurit panjang,’’ ujar Rasita didampingi Kasi Humas Polres Indramayu, AKP Saefullah. Hasilnya, polisi berhasil mengamankan sekelompok remaja yang menggunakan sepeda motor dan membawa senjata tajam di Dusun Gadel, Desa Anjatan. Rasita mengatakan, belasan remaja beserta barang buktinya itu kemudian diamankan ke Polsek Anjatan untuk proses penyelidikan lebih lanjut.
Source:Republika
March 10, 2024 22:14 UTC
RADARBEKASI.ID, BEKASI – Direktorat Jenderal Perhubungan Udara Kementerian Perhubungan (Ditjen Hubud Kemenhub) memberikan teguran keras dan akan melakukan investigasi secara khusus terkait dugaan kasus pilot dan kopilot maskapai penerbangan Batik Air tertidur selama 28 menit saat penerbangan rute Kendari-Jakarta, dikutip dari jawapos.com. Kristi turut menanggapi insiden pesawat BTK6723 Batik Air A320 registrasi PK-LUV, dengan pilot dan kopilot tertidur saat penerbangan dari Kendari-Jakarta. BACA JUGA: Pilot dan Kopilot Batik Air Tertidur 28 Menit saat MengudaraMeski begitu, Kristi mengatakan maskapai perlu memperhatikan waktu dan kualitas istirahat pilot dan awak pesawat lainnya, yang mempengaruhi kewaspadaan dalam penerbangan. Ditjen Hubud Kemenhub memberikan apresiasi terhadap Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) serta menanggapi serius kasus Batik Air. “Kami tegaskan bahwa sanksi akan diberlakukan sesuai dengan hasil investigasi yang ditemukan oleh tim investigator,” ujar Kristi lagi.
Source:Jawa Pos
March 10, 2024 18:58 UTC
REJABAR.CO.ID, BANDUNG---- Ratusan peziarah memadati tempat pemakaman umum (TPU) Porib atau Babakan Ciparay, Jalan Caringin, Kota Bandung, Ahad (10/3/2024) jelang bulan puasa Ramadhan. Mereka hendak membersihkan makam dan mendoakan almarhum orang tua, kerabat, anak dan lainnya. Salah seorang peziarah asal Buahbatu Kota Bandung Fauzan mengaku rutin datang ke makam ibu dan kakeknya termasuk jelang bulan puasa Ramadhan. Sebab banyak peziarah yang datang ke tempat pemakaman Porib. Momen tersebut menjadi ladang rezeki bagi penjual kembang dan warga setempat yang ikut membersihkan makam.
Source:Republika
March 10, 2024 18:48 UTC
Pengamatan hilal awal Ramadhan 1445 H yang digelar Fakultas Syariah dan Ruhul Islam Universitas Islam Bandung (Unisba), di Observatorium Albiruni Fakultas Syariah Unisba, Kota Bandung, Ahad (10/3/2024). Hasil dari pengamatan ini akan dilaporkan kepada Kementrian Agama Republik Indonesia sebagai bahan Itsbat Awal Ramadhan 1445 H. (FOTO : Edi Yusuf/Republika)Pengamatan hilal awal Ramadhan 1445 H yang digelar Fakultas Syariah dan Ruhul Islam Universitas Islam Bandung (Unisba), di Observatorium Albiruni Fakultas Syariah Unisba, Kota Bandung, Ahad (10/3/2024). Hasil dari pengamatan ini akan dilaporkan kepada Kementrian Agama Republik Indonesia sebagai bahan Itsbat Awal Ramadhan 1445 H. (FOTO : Edi Yusuf/Republika)Pengamatan hilal awal Ramadhan 1445 H yang digelar Fakultas Syariah dan Ruhul Islam Universitas Islam Bandung (Unisba), di Observatorium Albiruni Fakultas Syariah Unisba, Kota Bandung, Ahad (10/3/2024). Hasil dari pengamatan ini akan dilaporkan kepada Kementrian Agama Republik Indonesia sebagai bahan Itsbat Awal Ramadhan 1445 H. (FOTO : Edi Yusuf/Republika)Pengamatan hilal awal Ramadhan 1445 H yang digelar Fakultas Syariah dan Ruhul Islam Universitas Islam Bandung (Unisba), di Observatorium Albiruni Fakultas Syariah Unisba, Kota Bandung, Ahad (10/3/2024). Hasil dari pengamatan ini akan dilaporkan kepada Kementrian Agama Republik Indonesia sebagai bahan Itsbat Awal Ramadhan 1445 H. (FOTO : Edi Yusuf/Republika)Pengamatan hilal awal Ramadhan 1445 H yang digelar Fakultas Syariah dan Ruhul Islam Universitas Islam Bandung (Unisba), di Observatorium Albiruni Fakultas Syariah Unisba, Kota Bandung, Ahad (10/3/2024).
Source:Republika
March 10, 2024 18:22 UTC
REJABAR.CO.ID, CIANJUR---Seorang pemancing bernama Hilman (22) warga Desa Sindangraja, Kecamatan Sukaluyu yang dilaporkan hilang tenggelam saat memancing di Waduk Jangari, Kecamatan Mande, Ahad (10/3/2024). Basarnas Cianjur, Jawa Barat, bersama petugas gabungan berupaya menemukan tubuh korban. Komandan Regu Basarnas Cianjur, Andika Zain mengatakan, pihaknya langsung mengirim petugas ke lokasi setelah mendapat laporan dari warga terkait orang hilang tenggelam saat memancing di Dermaga Coklat, Jabagari bersama keponakannya. Petugas dengan peralatan lengkap termasuk perahu karet, langsung melakukan upaya pencarian dengan cara susur tengah waduk hingga radius beberapa ratus meter dari lokasi korban pertama kali dilaporkan hilang tenggelam, dibantu nelayan sekitar. "Saya dengar suara teriakan keponakan korban, saya langsung mendekat dan mencoba melakukan pencarian, namun korban sudah tenggelam.
Source:Republika
March 10, 2024 16:19 UTC
AYOBOGOR.COM - Umat Muslim di Indonesia mulai memasuki bulan Ramadhan 2024. PT Transportasi Jakarta (TransJakarta) memperpanjang pelayanan pada jam sibuk hingga pukul 21.00 WIB selama Ramadhan 1445 Hijriah. Harapannya, peningkatan jam pelayanan Transjakarta ini dapat membantu masyarakat lebih leluasa dalam menjalankan aktivitasnya selama bulan Ramadhan melalui armada yang tersedia. Karena selama Ramadhan 2024 diprediksi akan ada perubahan waktu aktivitas masyarakat. Baca Juga: KPM Perlu Tahu Beda Antara Bansos MRP dan Bansos BLT MRP, Jangan Sampai Salah Informasi
Source:Republika
March 10, 2024 15:43 UTC
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Pasangan calon presiden dan wakil presiden Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka menang atas pasangan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar serta pasangan Ganjar Pranowo-Mahfud Md pada Pemilu 2024 di Surabaya, Jawa Timur. Berdasarkan hasil rapat pleno terbuka rekapitulasi perolehan suara yang dilakukan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Surabaya, di kantor lembaga setempat, sejak 28 Februari hingga 10 Maret 2024, pasangan nomor urut 1 Anies-Muhaimin 289.919 suara, pasangan nomor urut 2 Prabowo-Gibran 992.304 suara, dan pasangan nomor urut 3 Ganjar-Mahfud 371.346 suara. "Setelah ini kami langsung kirim hasil pleno tingkat kota ke KPU Provinsi Jawa Timur, Insya Allah," kata Ketua KPU Surabaya Nur Syamsi seusai pleno rekapitulasi perolehan suara, Ahad dini hari. Syamsi menjelaskan KPU Jawa Timur telah menjadwalkan pembacaan D hasil untuk Surabaya Minggu pagi ini. Di Surabaya terdapat 8.167 tempat pemungutan suara (TPS) yang tersebar di 31 wilayah kecamatan dan 153 kelurahan.
Source:Republika
March 10, 2024 15:14 UTC
REJABAR.CO.ID, BANDUNG---Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Jawa Barat (Jabar) Tia Fitriani menilai, Perda tentang Penyelenggaraan Kesehatan sangatlah penting bagi masyarakat. "Tujuannya bagus, Pertama, bahwa perda ini ingin menjadi sebuah pedoman untuk penyelenggaraan kesehatan kita," ujar Tia saat melaksanakan kegiatan Penyebarluasan Peraturan Daerah (Perda) Provinsi Jawa Barat No. 14 Tahun 2019 Tentang Penyelenggaraan Kesehatan kepada masyarakat Bojongsoang, Kab Bandung, Sabtu (9/3/24). Salah satunya, seperti Perda Pelayanan Kesehatan ini. Tia berharap keberadaan Perda tentang Penyelenggaraan Kesehatan ini dapat menyelesaikan berbagai permasalahan kesehatan yang ada di masyarakat.
Source:Republika
March 10, 2024 15:11 UTC
Mereka adalah pasangan yang akan tetap setia seumur hidup, tidak peduli apapun yang terjadi. Mencari pasangan yang setia adalah impian bagi banyak orang, apalgi tidak ada yang ingin dikecewakan atau dikhianati dalam hubungan mereka. Dilansir dari Astrology.com, dan jawapos.com, Minggu (10/3), ada beberapa zodiak yang secara alami cenderung lebih setia dalam cinta mereka. Mari kita gali lebih dalam tentang empat zodiak yang paling setia dan dapat diandalkan dalam hubungan percintaan. Scorpio dapat menjadi teman sejati dan pasangan hidup yang setia seumur hidup.
Source:Jawa Pos
March 10, 2024 14:59 UTC
Kompas.tv - 10 Maret 2024, 12:43 WIBTim pencarian pesawat kargo Pilatus yang hilang pada rute perjalanan Tarakan-Binuang, Kalimantan Utara, Jumat (8/3/2024). (Sumber: Antara)NUNUKAN, KOMPAS.TV - Lokasi yang diduga menjadi titik jatunya pesawat perintis kargo Pilatus di Provinsi Kalimantan Utara ditemukan. Baca Juga: Pencarian Pesawat Kargo Pilatus yang Hilang Dilanjutkan Hari Ini, Basarnas Koordinasi dengan BMKGLetkol Alisun mengungkapkan bahwa pihaknya mengerahkan tim dengan helikopter Bell 412 TNI AD ke lokasi. Kendati melihat tanda-tanda kehidupan, Letkol Alisun mengaku masih terlalu dini untuk menyimpulkan kondisi awak pesawat. Pesawat kargo Pilatus hilang kontak usai lepas landas dari Bandara Internasional Juwata Tarakan, Kalimantan Utara, Jumat (8/3), sekitar pukul 08.25 Wita.
Source:Kompas
March 10, 2024 14:48 UTC