IklanMenteri Intelijen Iran Esmaeil Khatib mengatakan Israel mendapat lampu hijau dari Amerika Serikat untuk membunuh Kepala Biro Politik Kelompok Palestina Hamas, Ismail Haniyeh. Khatib mengatakan pembunuhan Haniyeh oleh Israel dengan "persetujuan AS, sekali lagi menunjukkan kebrutalan entitas Zionis", demikian pernyataan Khatib mengacu pada Israel. Setelah pembunuhan Haniyeh, Pemimpin Tertinggi Iran Ayatollah Ali Khamenei mengatakan dalam sebuah pernyataan bahwa negaranya menganggap sebagai kewajiban untuk membalas darah tamu terhormatnya dan menyalahkan Israel atas tindakan tersebut. Iravani menyebut kematian Haniyeh hasil dari tindakan terorisme agresif oleh rezim pendudukan Zionis Israel. Sementara Hamas dan Iran menyalahkan Israel atas pembunuhan tersebut, Tel Aviv tidak membenarkan atau membantah tanggung jawabnya.
Source:Koran Tempo
August 03, 2024 14:17 UTC
Dia menilai ada perbedaan prinsip antara PDIP dan Anies. "Saya kira, secara prinsip, sulit PDI Perjuangan untuk mendukung Pak Anies," kata Ahok saat ditemui wartawan usai menghadiri acara Ask Ahok Anything (A3) di Kota Kasablanka, Jakarta Selatan, pada Sabtu, 3 Agustus 2024. Baca juga: Projo Dukung Ridwan Kamil Maju di Pilgub Jakarta 2024Sebelumnya, Ketua DPP PDIP Puan Maharani mengatakan peluang partainya mengusung Anies Baswedan di Pilkada Jakarta 2024 terbuka cukup lebar. Saat ini, Puan mengatakan PDIP sedang menimbang-nimbang para calon yang akan diusung di Pilkada DKI, termasuk Anies. IklanScroll Untuk MelanjutkanPuan kemudian ditanya soal apakah peluang pengusungan Anies berada di atas 50 persen.
Source:Koran Tempo
August 03, 2024 14:16 UTC
IklanTEMPO.CO, Jakarta - Mantan Gubernur Jakarta Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok membantah bahwa dirinya tengah menjalin komunikasi secara intens dengan Anies Baswedan. Kemudian, jelas Ahok, pertemuan kembali terjadi di salah satu hotel di kawasan Pondok Indah, Jakarta Selatan. Lebih lanjut, Ahok menyampaikan, pertemuan terakhir dengan Anies terjadi saat mereka menghadiri pesta pernikahan pada pertengahan Juli lalu. Baca juga: Ahok Sebut PDIP Berpeluang Tak Dukung Anies karena Beda Prinsip"Pak Anies nanya, 'nomor teleponnya yang mana nih?'. Tetapi, kata Ahok, pertemuan itu belum terjadi.
Source:Koran Tempo
August 03, 2024 13:51 UTC
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Indonesia Re menggelar pelatihan kepemimpinan yang berlangsung pada 19 - 20 Juli 2024 di Bogor, Jawa Barat. Model kepemimpinan “Nusantara” ini dibangun berdasarkan riset akademis bersama Pusat Studi Pancasila Universitas Gadjah Mada. Diharapkan, talenta muda Indonesia Re nantinya mampu menjadi pemimpin untuk diri sendiri dan tim di masa depan. Dilaksanakan selama dua hari, pelatihan kepemimpinan ini menerapkan empat metode. Selain itu, dalam pelatihan kepemimpinan tersebut ditanamkan juga nilai-nilai akhlak yang menjadi pondasi bersikap para karyawan BUMN.
Source:Republika
August 03, 2024 13:51 UTC
Selain itu, pihaknya melakukan penghitungan jejak emisi karbon dalam kegiatan Bebersih Leuweung II. Selain itu, aksi Bebersih Leweung Jilid II yang menghadirkan banyak orang melakukan penghitungan jejak emisi karbon dan berharap tidak menambah emisi karbon. Pihaknya bekerja sama dengan Truclimate untuk menghitung jejak emisi karbon tersebut. “Kami ingin kegiatan Bebersih Leweung diadakan rutin dengan inovasi yang lebih baru, mereduksi, dan membantu memitigasi krisis iklim,” kata dia. Aksi Bebersih Leweung melibatkan komunitas pencinta alam seperti Pamor FPOK UPI, Mapala STIKOM Bandung dan Unisba termasuk Forum Penyelamat Lingkungan Hidup.
Source:Republika
August 03, 2024 13:49 UTC
Bojonegoro, damarinfo.com – Ketua DPRD Bojonegoro Abdulloh Umar menerima penghargaan dari Jawa Pos Radar Bojonegoro Award 2024 bertajuk Inspirational Regional Synergy Category atau Kategori Sinergitas Daerah Inspiratif di Hotel Aston jalan MH. “Terima kasih Jawa Pos Radar Bojonegoro, terima kasih masyarakat Bojonegoro. Terima kasih PKB Bojonegoro yang telah mempercayakan berbagai tugas kepada saya. Penghargaan ini menjadi pelecut bagi saya untuk terus meningkatkan kinerja bagi masyarakat,” Ujar Abdulloh Umar usai menerima penghargaan tersebut. “Selain komunikasi publik, komunikasi antar pemangku kebijakan di Forkopimda sangat penting dilakukan.
Source:Jawa Pos
August 03, 2024 13:45 UTC
SUKABUMIUPDATE.com - Perum Bulog kembali menyalurkan bantuan pangan beras 10 kilogram yang akan menyasar 22 juta keluarga penerima manfaat (KPM) di seluruh Indonesia untuk mengendalikan inflasi. "Mulai 1 Agustus 2024, Perum Bulog kembali melaksanakan penugasan pemerintah menyalurkan bantuan pangan beras untuk 22 juta keluarga penerima manfaat atau penerima bantuan beras," kata Direktur Utama Perum Bulog Bayu Krisnamurthi dalam keterangan di Jakarta, Sabtu (3/8/2024). "Menyadari hal tersebut, Perum Bulog kembali melaksanakan penugasan pemerintah menyalurkan bantuan pangan beras ini," ujar Bayu saat kunjungan kerja ke Yogyakarta dalam rangka pelaksanaan Bantuan Pangan di Desa Argomulyo, Kabupaten Bantul. Menurut Bayu, bantuan pangan yang disalurkan pemerintah melalui Perum Bulog akan meringankan beban ekonomi masyarakat yang masuk daftar rentan di seluruh Indonesia. Pakar Pangan Indonesia Tito Pranolo menuturkan bahwa terdapat dua manfaat dari distribusi bantuan pangan beras oleh Perum Bulog.
Source:Koran Tempo
August 03, 2024 13:37 UTC
IklanGregoria Mariska Tunjung melaju ke babak semifinal Olimpiade Paris 2024 cabang olahraga bulu tangkis sektor tunggal putri usai mengalahkan wakil Thailand Ratchanok Intanon 25-24 dan 21-9, di Portde De La Chapelle Arena, Paris, Prancis, Sabtu (3/8). Keberhasilan Gregoria ini mengulangi prestasi Maria Kristin Yulianti yang lolos ke semifinal Olimpiade Beijing 2008 atau 16 tahun yang lalu. Video: ANTARA (Rijalul Vikry/Andi Bagasela/Ardi Irawan)
Source:Koran Tempo
August 03, 2024 13:37 UTC
IklanBarcelona dikabarkan sudah mencapai kesepakatan personal dengan gelandang asal Spanyol Dani Olmo dan kini siap menyodorkan tawaran resmi ke RB Leipzig. "Barcelona dan Olmo sudah menyepakati persyaratan pribadi dengan kontrak berdurasi enam tahun hingga musim panas 2030," tulis Romano di akun media sosialnya. Olmo sendiri adalah jebolan akademi "La Masia" Barcelona dan dikabarkan ingin kembali membela bekas klubnya tersebut. Dani Olmo sendiri masih terikat kontrak dengan RB Leipzig hingga 2027. Olmo juga sukses mempersembahkan dua piala DFB Pokal dan satu Piala Super DFB untuk klub Bundesliga tersebut.
Source:Koran Tempo
August 03, 2024 13:27 UTC
Kompas.tv - 3 Agustus 2024, 20:15 WIBSURABAYA, KOMPAS.TV – Polisi menjelaskan alasan PR (20), tersangka pembunuhan kakak kandungnya, SA (30), di Surabaya, Jawa Timur, tidak bersembunyi atau melarikan diri setelah melakukan perbuatannya. "Iya awalnya (PR) memang enggak mengakui (pembunuhan SA)," kata Teguh ketika dikonfirmasi Kompas.com melalui telepon, Sabtu (3/8/2024). Ia menambahkan, tersangka PR tidak melarikan diri setelah melakukan pembunuhan di rumahnya, Jalan Taman Darmo, Indah Selatan, karena menurutnya tidak ada yang melihat. Baca Juga: Adik Bunuh Kakak Kandungnya, Cekcok Pelaku-Korban Berawal dari Masalah Keluarga! PR juga sempat berniat menyamarkan pembunuhannya tersebut, dengan cara membawa tubuh kakak kandungnya ke tangga dengan kondisi leher terlilit kabel.
Source:Kompas
August 03, 2024 13:20 UTC
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Penangkapan Israel terhadap Imam Besar Masjid Al-Aqsa Syekh Ekrima Sabri pada Jumat (2/8/2024) kemarin benar-benar mencerminkan kesewenang-wenangan. Wakil Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI), Buya Anwar Abbas mengatakan, Israel benar-benar sudah tidak menghormati keyakinan umat Islam. “Karena dengan cara seperti itulah perdamaian dan hidup berdampingan secara damai di kawasan tersebut akan dapat diwujudkan,” kata Buya Anwar. Sebelumnya, tentara Israel menangkap khatib Masjid al-Aqsa, Ekrima Sabri, dari rumahnya setelah ia memuji pemimpin biro politik Hamas yang syahid, Ismail Haniyeh. Pasukan penjajah Israel menangkap Syeikh Ekrima Sabri di lingkungan Sawaneh, kota al-Tur, sebelah timur al-Quds yang terjajah.
Source:Republika
August 03, 2024 12:59 UTC
IklanJorge Martin menjadi yang tercepat di sesi Free Practice 2 (FP2) MotoGP Inggris 2024, yang digelar tepat sebelum sesi kualifikasi. Pembalap Tim Pramac Ducati, Jorge Martin menjadi yang tercepat di sesi latihan bebas 2 MotoGP Inggris 2024, yang berlangsung di Sirkuit Silverstone, pada Sabtu (3/8/2024) sore WIB. Martin tampil menjanjikan di sepanjang akhir pekan MotoGP Inggris 2024. Martin tentu mengincar posisi pertama kembali di dua balapan tersebut demi bisa mengejar Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo) yang kini bertengger di puncak klasemen sementara pembalap MotoGP 2024. Dalam sesi FP2 MotoGP Inggris 2024 sendiri, Francesco Bagnaia tampak memperlihatkan lajunya di awal.
Source:Koran Tempo
August 03, 2024 12:57 UTC
Jakarta (Lampost.co) — Perwakilan kelompok pejuang kemerdekaan Palestina, Hamas, di Iran, Khaled Qaddoumi, mengatakan Ismail Haniyeh kemungkinan dibunuh oleh roket atau proyektil yang ditembakkan ke gedung tempat dia menginap. Kepala Biro Politik Hamas itu meregang nyawa usai menghadiri pelantikan Presiden Iran Masoud Pezeshkian. Qaddoumi mengatakan asumsi tersebut berdasarkan kerusakan langit-langit dan dinding ruangan yang kemungkinan mengindikasikan bahwa tempat itu terkena serangan roket atau proyektil dari luar. Mengenang momen-momen terakhir bersama Haniyeh, Qaddoumi mengatakan Ismail Haniyeh menghadiri jamuan makan malam resmi kepresidenan setelah upacara pelantikan presiden baru Iran. Hamas dan Iran menyalahkan Israel atas pembunuhan tersebut, tetapi Tel Aviv belum mengonfirmasi atau membantah bertanggung jawab.
Source:Media Indonesia
August 03, 2024 12:48 UTC
IklanPemerintah melegalkan praktik aborsi bersyarat bagi korban pemerkosaan yang tertuang dalam Peraturan Pemerintah (PP) No. 28 Tahun 2024 tentang Peraturan Pelaksanaan Undang Undang Nomor 17 Tahun 2023 tentang Kesehatan yang ditandatangani Presiden Joko Widodo dan diundangkan Menteri Sekretaris Negara Pratikno pada 26 Juli 2024. Komisi Nasional Anti Kekerasan terhadap Perempuan (Komnas Perempuan) memandang aturan tersebut dapat memperkuat perlindungan hukum bagi korban asal dilakukan dengan hati-hati dan aman yang tidak disalahgunakan. Video: ANTARA (Setyanka Harviana Putri/Aloysius Puspandono/Sanya Dinda Susanti/Sandy Arizona/Rinto A Navis)
Source:Koran Tempo
August 03, 2024 12:33 UTC
Ketua Umum AMPHURI Periode 2024-2028 Firman M Nur (kiri) bersama Direktur Utama Mecca Tour & Komisaris Lizahra Anief Yulianti. (DOK AMPHURI)MUSYWARAH Nasional (Munas) VI Asosiasi Muslim Penyelenggara Haji dan Umrah Republik Indonesia (AMPHURI) yang digelar di Hotel Pullman Bandung Grand Central kembali memilih Firman M Nur sebagai Ketua Umum untuk masa bakti 1446H-1450H/2024-2028. Dalam Munas VI yang diikuti dua kandidat ini Firman M Nur meraih 187 suara dari jumlah total 336 pemilik hak suara, sedangkan Muhammad Farid Aljawi mendapat 146 suara. Pun dengan Zaenal Abidin (Andromeda Atria Wisata) yang maju sebagai Ketua Dewan Kehormatan (KDK) terpilih sebagai KDK lewat aklamasi. Baca juga : CEO IZILOH Maria Eva Sriulina Terpilih Jadi Ketua Umum Asosiasi LaundrySementara itu, Direktur Utama Mecca Tour & Komisaris Lizahra, Hj Anief Yulianti, S.P menyambut baik terpilih kembali Firman M Nur sebagai ketua AMPHURI periode 2024-2028.
Source:Media Indonesia
August 03, 2024 11:25 UTC