Sejumlah pengunjung mulai mendatangi area Jakarta International Stadium (JIS) pukul 14.30 WIB. Mereka antusias untuk menyaksikan rangkaian Grand Launching yang diselenggarakan oleh Pemerintah Provinsi DKI Jakarta. Diketahui, Grand Launching JIS sendiri akan dimeriahman oleh penampilan band ternama, seperti Dewa 19 featuring VIRZHA, Setia Band, dan Kotak. Selain itu juga ada pertandingan persahabatan antara Persija Jakarta vs Chonburi FC klub asal Thailand. Video Jurnalis: Firda RahmawanPenulis Naskah: Firda RahmawanVideo Editor: Firda RahmawanProduser: Okky Mahdi YasserMusik: Burbank - Latte Nights#JIS #GraundLaunchingJIS #JernihkanHarapan
Source: Kompas July 24, 2022 20:59 UTC