Berbagai perusahaan otobus (PO) terus meningkatkan pelayanan dan juga fasilitas dari tiap armada, namun menggunakan transportasi publik tidak luput dari modus kejahatan oknum tidak bertanggung jawab. Misalnya seperti aksi copet di kabin bus, hingga saat ini masih menjadi modus kejahatan yang menimpa penumpang naik bus AKAP. Maka dari itu, agar tetap aman selama perjalanan, penumpang bus AKAP juga harus waspada terhadap situasi sekitar. Penumpang bus Sinar Jaya tujuan Pulau Jawa mulai memadati Terminal Rajabasa, Bandar Lampung, Minggu (24/4/2022). Terkait mengapa kernet atau sopir bus yang telah menyadari ada copet namun hanya memberitahu lewat kode, Arief mengatakan jika biasanya aksi kejahatan tersebut dilakukan berkomplot.
Source: Kompas January 24, 2023 01:57 UTC