Satgas Covid: Efek Pandemi Masih Dirasakan Beberapa Dekade Mendatang - News Summed Up

Satgas Covid: Efek Pandemi Masih Dirasakan Beberapa Dekade Mendatang


JawaPos.com – Saat ini semua negara sedang melawan pandemi virus Korona atau Covid-19. Juru Bicara Satuan Tugas Penanganan Covid-19, Wiku Adiasasmito mengatakan adanya virus Korona ini masih akan terus dirasakan masyarakat sampai beberapa dekade. “Efek dari pandemi ini masih akan dirasakan hingga beberapa dekade mendatang,” ujar Wiku dalam konfrensi pers di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Kamis (6/8). Oleh sebab itu saat ini semua negara sedang berlomba-lomba untuk menemukan vaksin virus Korona tersebut. “Saat ini WHO (Organisasi Kesehatan Dunia) bersama dengan banyak negara aktif dan mengakselerasi dalam penyelenggaran penelitian pengobatan untuk vaksin Covid-19,” katanya.


Source: Jawa Pos August 06, 2020 11:37 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */