ustadz dan para kyai yang sudah memimpin umat sehingga unjuk rasa berjalan dengan tertib dan damaiNamun demikian, unjuk rasa yang damai ini hanya berlangsung sampai magrib. Usai maghrib, unjuk rasa malah berujung rusuh. "Ini kita lihat, sudah ditunggangi aktor-aktor politik yang memanfaatkan situasi," kata Jokowi, dalam jumpa pers di Istana Negara, Sabtu dinihari (5/11). Jumpa pers ini digelar Jokowi setelah menggelar rapat koordinasi dengan sejumlah anggota Kabinet Kerja guna membahas situasi pasca unjuk rasa sejumlah elemen masyarakat di Istana Merdeka. Rapat juga dihadiri para Staf Khusus Presiden seperti Ari Dwipayana, Sukardi Rinakit, serta Johan Budi.
Source: Jawa Pos November 04, 2016 18:13 UTC