Mulan Tayang Bukan di Bioskop, Streaming Eksklusif di Disney+ - News Summed Up

Mulan Tayang Bukan di Bioskop, Streaming Eksklusif di Disney+


JawaPos.com − Aksi Liu Yifei sebagai Fa Mulan dalam live-action Mulan telah lama dinanti. Namun, Rabu (5/8) Disney akhirnya menemukan titik terang soal perilisan perdana film remake animasi Mulan (1998) tersebut. Penayangan secara streaming eksklusif tersebut akan dilakukan di sebagian besar pasar Disney+. Namun, tidak seperti film Disney lainnya yang ada di Disney+, Mulan akan ditayangkan dengan sistem rental. Meski begitu, Disney masih berencana menayangkan Mulan di bioskop bagi negara-negara yang tidak memiliki akses Disney+.


Source: Jawa Pos August 07, 2020 05:37 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */