Mendukung, Tapi Berharap Mike Tyson dan Roy Jones Tak Saling Menyakiti - News Summed Up

Mendukung, Tapi Berharap Mike Tyson dan Roy Jones Tak Saling Menyakiti


JawaPos.com – Presiden UFC Dana White mengatakan bahwa dia sangat mendukung keputusan salah seorang legenda terbesar tinju dunia Mike Tyson untuk kembali bertanding. Tyson akan naik ring pada 12 September melawan mantan juara dunia kelas berat Roy Jones Jr.Awalnya, White menentang gagasan Tyson untuk kembali bertarung. “Saya suka Mike Tyson,” kata White sebagaimana dilansir BJPENN. Mike, usiamu sudah 53 tahun, tolong jangan lakukan itu, kumohon. Direktur Eksekutif Komisi Atletik Negara Bagian California Andy Foster menegaskan bahwa dia telah menyetujui duel Tyson versus Jones.


Source: Jawa Pos August 06, 2020 12:51 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */