PALEMBANG, KOMPAS.com - Menonton balapan motokros MXGP 2019 di sirkuit MXGP Jakabaring, Kota Palembang, Sumatra Selatan, punya tantangan tersendiri. Baca juga: Sudah 60 Kroser Kelas Dunia Bakal Ikuti MXGP 2019Lantaran kondisi tersebut, penyelenggara MXGP 2019 memberikan imbauan seperti ini. "Dalam hal ini adalah air minum isotonik," tulis pernyataan itu. Baca juga: Selain Sirkuit MXGP, Dua Pebalap Yamaha Bakal Coba 3 Hal Ini"Kita harus membuat diri nyaman selama nonton balapan ya," kata CEO Diler Utama Yamaha Sumatra Selatan dan Bengkulu Elysa Thamrin. Jadi, pastikan Anda sudah cukup minum air isotonik alias air minum dengan kandungan gula dan garam seimbang selama menikmati seluruh kegiatan MXGP 2019.
Source: Kompas July 06, 2019 06:11 UTC