Perempuan asal New Delhi, Delhi, India, itu sedang hamil delapan bulan. Jumlah penderita justru meningkat saat lockdown dilonggarkan dan masuk ke new normality alias kenormalan baru. India duduk di posisi keempat angka penularan tertinggi secara global. Pemerintah menegaskan bahwa angka penularan bisa terus naik dalam beberapa bulan ke depan. Negara itu memiliki angka penularan tertinggi kedua di dunia.
Source: Jawa Pos June 13, 2020 09:26 UTC