#LiputanmediaREPUBLIKA.CO.ID- Pakar kesehatan Prof Dr dr Soedjatmiko SpA(K) MSi mengatakan Hari Anak Nasional (HAN) merupakan momentum yang tepat untuk mengoptimalkan tumbuh kembang anak. Ia menyebut, HAN juga menjadi pengingat bagi semua pihak terkait untuk mengoptimalkan tumbuh kembang anak. Semuanya diserukan untuk bersama-sama mengoptimalkan tumbuh kembang anak, khususnya selama pandemi dan nantinya pascapandemi Covid-19. “Ada empat pilar yang perlu diperhatikan terkait tumbuh kembang anak,” kata Prof Soedjatmiko ketika dihubungi Antara di Jakarta, Selasa (19/7/2022). Pilar keempat, menurut Prof Soedjatmiko, orang tua juga perlu melakukan evaluasi terhadap proses tumbuh kembang sang buah hati.
Source: Republika July 22, 2022 04:22 UTC