Iniesta: Berat, Terima Kekalahan dari Roma - News Summed Up

Iniesta: Berat, Terima Kekalahan dari Roma


Iniesta: Berat, Terima Kekalahan dari Roma[ROMA] Pemain tengah Barcelona Andres Iniesta mengaku merasa berat untuk menerima kenyataan bahwa timnya kalah 0-3 dari tuan rumah AS Roma seingga tersisih di Liga Champions, sementara rekannya Sergio Busquets menyebut kegagalan pada Selasa malam itu adalah momen terburuk dalam kariernya. Pada leg kedua di Olympic Stadium Roma mereka tampil buruk dan tersungkur oleh gol-gol Edin Dzeko, Daniel De Rossi dan Kosgtas Manolas. Namun kita sadari realitas di Liga Champions saat kita tampil buruk dan membuat banyak kesalahan serta tidak beradaptasi dengan permainan," katanya. Pada Liga Champions musim lalu, Barca juga kalah 0-3 pada sesi perempat final dari Juverntus. "Prestasi kami di kancah Eropa pada dua tahun terakhir sangat buruk, kami harus melakukan perubahan jika ini menjuarai Liga Champions lagi," tambahnya. "


Source: Suara Pembaruan April 11, 2018 00:56 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */