Euro Cup 2016: Lagi, Pendukung Irlandia Utara Meninggal - News Summed Up

Euro Cup 2016: Lagi, Pendukung Irlandia Utara Meninggal


"Asosiasi Sepak bola Irlandia sangat berduka atas meninggalnya pendukung Tim Irlandia Utara saat pertandingan semalam," kata Asosiasi Sepak bola Irlandia dalam sebuah pernyataan. REUTERS/Max RossiTEMPO.CO, Paris, Prancis - Seorang pendukung Tim Irlandia Utara meninggal di Stade de Lyon, Prancis, saat tim kesayangannya bertanding melawan Ukraina. Chief Executive Asosiasi Sepak Bola Irlandia, John Delaney, mengatakan peristiwa ini salah satu duka yang terjadi dalam sejarah sepak bola Irlandia Utara. Ia adalah pendukung Irlandia Utara kedua yang meninggal selama Euro 2016. BACA JUGATHR Harus Dibayar Selambatnya Tujuh Hari Sebelum LebaranBuntut Pengusiran, Wartawan Boikot Buka Puasa dengan AhokSenin lalu, Darren Rodgers, juga pendukung tim ini, meninggal.


Source: Koran Tempo June 17, 2016 07:07 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */