Diguyur Hujan, Extreme Sukses Panaskan Panggung JogjaRockarta - News Summed Up

Diguyur Hujan, Extreme Sukses Panaskan Panggung JogjaRockarta


Yogyakarta, Beritasatu.com - Band cadas asal Amerika, Extreme sukses menghentak ribuan penonton JogjaROCKarta International Rock Music Festival 2019, Minggu (3/11/2019) malam di Stadion Kridosono. Lagu-lagu seperti “Soul Sacrifice”, “Executioners Tax”, “Firing Squad” dan “Nightmare Logic” yang terdapat dalam album kedua mereka itu benar-benar Power Trip presentasikan dengan sangat baik. Power Trip tidak hanya mampu memberikan karya spektakulernya dalam bentuk rekaman, namun juga dalam penampilannya secara langsung. Selain band impor Extreme, dan Power Trip, para musisi Indonesia yang didaulat untuk menjadi line up dalam festival ini telah menyuguhkan penampilannya yang sangat sempurna. Setidaknya ada ratusan penonton JogjaROCKarta 2019 berbondong-bondong dan mengantre untuk membeli tiket pertunjukan musik yang siap memboyong Scorpions dan Whitesnake ke Yogyakarta pada Maret 2020 mendatang.


Source: Suara Pembaruan November 04, 2019 03:11 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */