Danau Air Tawar Terbesar di Cina Ini Menghilang - News Summed Up

Danau Air Tawar Terbesar di Cina Ini Menghilang


Dailymail.co.ukTEMPO.CO, Beijing - Sebagian dari Danau Poyang, danau air tawar terbesar di Cina, telah menghilang setelah Provinsi Jiangxi di utara Cina itu mengalami kekurangan curah hujan sejak pertengahan September. Secara historis, danau ini dikenal karena melimpahnya ikan air tawar dan udang dan menjadi pemasok sumber daya air untuk sawah di sekitarnya. Sebuah pagoda dan kuil, yang terletak di tengah danau, berdiri di danau yang kering. Biro perikanan lokal juga mengatakan sumber daya ikan dari Danau Poyang telah menurun secara bertahap dalam dekade terakhir. Tingkat air danau, yang terhubung dengan sungai Yangtze, mulai surut lebih awal setiap tahun.


Source: Koran Tempo November 05, 2016 21:11 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */