Pengembang Nakal Rusak Tata Ruang Kota, Ini Dampaknya - News Summed Up

Pengembang Nakal Rusak Tata Ruang Kota, Ini Dampaknya


-Pertumbuhan properti di Kota Batam semakin mengancam tata ruang kota itu sendiriJawaPos.com BATAM - Pemerintah Kota (Pemkot) Batam perlu memerhatikan kondisi tata kotanya. Sebagai daerah industri, kota ini semakin diminati oleh pengembang untuk mendirikan bangunan komersial. Namun pertumbuhan hotel ini bisa akan menjadi bencana bagi tata ruang kota. Salah satu hotel yang sedang dibangun cukup mengganggu Right of way (ROW) atau daerah milik jalan (DMJ), yakni Hotel Windsor. Pembangunan hotel ini melanggar tata ruang dan merusak fungsi ruang manfaat jalan (rumaja) yang melingkupi badan jalan hingga ruang milik jalan (rumija).


Source: Jawa Pos November 05, 2016 20:56 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */