Namun seorang pria dari Los Angeles melangkah lebih jauh ketika mengambil keputusan menikah dengan ponsel pintarnya. Menurut Chervenak, dia menghubungi pihak gereja itu dan menyatakan niatnya untuk menikah dengan ponsel pintarnya pada bulan lalu. "Karena itu, saya mengambil keputusan untuk menikah dengan smartphone," katanya seperti yang dilansir�C Net�pada 29 Juni 2016. Aaron Chervenak sanggup mengemudi dari Los Angeles ke sebuah gereja kecil di Las Vegas semata-mata ingin menunaikan impian untuk menikah dengan teleponnya. Gereja yang dikenal sebagai The Little Las Vegas Chapel itu terkenal karena sering mengadakan pernikahan aneh dan tidak masuk akal.
Source: Koran Tempo June 30, 2016 17:22 UTC