Cara Mengurangi Lemak Perut Menurut Sains - News Summed Up

Cara Mengurangi Lemak Perut Menurut Sains


KOMPAS.com - Selain menganggu penampilan, lemak perut adalah faktor yang menunjukan adanya masalah kesehatan. Lemak yang menumpuk di perut atau dalam istilah medis disebut dengan lemak visceral terbentuk di sekitar lingkar pinggang dan mengelilingi hati, perut serta usus manusia. Walau menyingkirkan lemak perut bukan hal mudah, namun jika kita bisa menurunkan lemak tubuh hingga lima persen dari berat badan, maka lemak visceral akan turun 11 persen. Bahkan, lemak hati menurun hingga 50 persen dan sensitivitas insulin mereka naik sebesar 26 persen. Baca juga: 3 Tips Makan Sehat untuk Lenyapkan Perut BuncitNah, agar kita benar-benar terhindar dari masalah kesehatan karena penumpukan lemak perut, berikut tipsnya.


Source: Kompas July 08, 2019 12:11 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */