GAYA KOMPAK: Uly Darojah dan buah hatinya, Dasya Mazaya Al Ghaziyyah, kerap mengenakan busana senada dalam berbagai momen. BERITA TERKAIT HUT Ke-4, Hijabers Gresik Gelar Hijab Kids FestivalJawaPos.com – Busana senada mampu mendekatkan bunda dan buah hati. Kebiasaan Uly mengenakan busana couple bersama Dasya itu terinspirasi kebiasaannya sejak masih single. Alumnus Psikologi Universitas Airlangga Surabaya tersebut beralasan, baju couple ibu dan anak tidak hanya menimbulkan kesan kompak dan lucu. Lebih dari itu, jalinan dan ikatan batin antara ibu dan si kecil juga terbentuk.
Source: Jawa Pos August 29, 2016 06:11 UTC