Bulu Tangkis Indonesia Sudah Punya Pemain untuk .. - News Summed Up

Bulu Tangkis Indonesia Sudah Punya Pemain untuk ..


"Contohnya di ganda putri, pemain yang turun di AJC kali ini, bisa dibilang sudah hampir mendekati level pemain ganda putri Pelatnas yang ada di lapis kedua," kata Rexy. Rexy sebut pemain muda Indonesia memiliki masa depan cerahJawaPos.com - Indonesia diyakini sudah memiliki pemain-pemain yang akan bermain di cabang olahraga bulu tangkis pada Olimpiade 2020 dan Olimpiade 2024. Peraih emas Olimpiade 1996 tersebut memberi contoh, para pemain di sektor ganda putri yang akan tampil di AJC 2016. "Saya berani katakan, kita sudah ada regenerasi untuk Olimpiade 2020 dan Olimpiade 2024," kata Rexy pada sela-sela acara jumpa pers soal Kejuaraan Bulu Tangkis Junior Asia (AJC) 2016 di Pelatnas Cipayung, Kamis (30/6). Kepala Bidang Pembinaan dan Prestasi PBSI, Rexy Mainaky percaya bibit-bibit muda tersebut sudah mulai terlihat sejak dini.


Source: Jawa Pos July 01, 2016 06:56 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */