REPUBLIKA.CO.ID (28/02/2024) | Perum Perhutani bersama Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) melaksanakan gerakan menanam pohon di kawasan Maribaya, Parung Panjang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. “Perum Perhutani selalu menjalankan misinya yaitu mengelola sumber daya hutan secara lestari,” ujar Direktur Pengembangan dan Perencanaan Perum Perhutani Endung Trihartaka dalam keterangan tertulis di Jakarta, Rabu (28/2/2024). “Dengan menanam pohon di mawasan hutan, kita dapat menyerap karbon, dalam hal ini satu pohon rata-rata 6,8 ton per hektar per tahun,” ucap Endung. Endung menyebut pelaksanaan penanaman yang berkelanjutan juga selaras dengan komitmen Perhutani dalam mendukung program pemerintah dalam menurunkan emisi karbon pada 2030. Kepala Divisi Formalitas SKK Migas George Nicholas Marsahala S menyampaikan SKK Migas memiliki komitmen yang nyata dan upaya memulihkan lingkungan dan sekaligus menangkap emisi karbon dari udara melalui penanaman pohon.
Source:Republika
February 29, 2024 02:49 UTC
RADARBANDUNG.id- Pembahasan program makan siang gratis milik paslon Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka dalam sidang kabinet memicu polemik. Bahkan, sebelumnya Airlangga menyebutkan bahwa anggaran untuk program makan siang gratis yang disiapkan pada pos anggaran APBN 2025 sebesar Rp 15 ribu per anak. Baca Juga: Mahfud Sebut Tak Tepat jika Program Makan Siang Gratis Masuk ke APBN 2025Di tempat yang sama, Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin membenarkan bahwa anggaran program makan siang gratis mulai dihitung. ”Di atas balita ditambah dengan program makan siang,” ujarnya, dikutip dari Jawapos.com. Terpisah, Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy ikut angkat bicara soal pembahasan program makan siang gratis di rapat kabinet.
Source:Jawa Pos
February 29, 2024 01:50 UTC
bontangpost.id – Antusiasme warga Bontang menyambut kedatangan Presiden Joko Widodo sangat besar. Afanil, warga Kelurahan Belimbing mengatakan, ia sengaja datang untuk melihat melintasnya Presiden Joko Widodo. Adapun ia secara khusus memilih menunggu di SMPN 5 Bontang karena ada banyak siswa sekolah yang turut menyambut. Selain itu, ia ingin melihat secara langsung sosok Jokowi. Diketahui sebelumnya, Presiden Republik Indonesia Joko Widodo bakal bertandang ke Bontang, Kamis (29/2/2024).
Source:Jawa Pos
February 29, 2024 01:43 UTC
METROPOLITAN.ID - Di tengah kasus hukum dan perceraiannya, akun Instagram pribadi Ammar Zoni diumumkan akan dijual. Hal itu diketahui publik berdasarkan unggahan Instagram Story yang diunggah oleh akun Ammar Zoni. Yang berminat serius hubungi admin," demikian pemberitahuan dalam unggahan akun pribadi Ammar Zoni @ammarzoni. Pengumuman akun Instagram pribadi Ammar Zoni akan dijual dipastikan benar atau bukan diretas oleh pihak tidak bertanggung jawab. Pengacara Ammar Zoni, Jon Mathias, sebelumnya juga sudah membenarkan bahwa kliennya memang akan menjual akun Instagram pribadinya.
Source:Jawa Pos
February 29, 2024 01:42 UTC
GAZA – Khaled, anak berusia 2,5 tahun (balita) di Gaza, Palestina, wafat setelah memakan roti yang terbuat dari pakan ternak. Dikutip dari Republika.co.id, bibir bocah malang itu membiru akibat keracunan roti yang dimakannya. ‘’Anak-anak yang lebih kecil, kondisinya memburuk setelah mereka makan roti,’’ ujarnya, seperti dikutip Al Jazeera, Selasa (27/2/2024). Ibtisam mengaku keluarganya sudah tidak makan roti selama seratus hari karena tidak ada persediaan tepung sama sekali. Dengan berkurangnya persediaan makanan di Gaza, banyak orang beralih membuat roti yang dicampur dengan pakan hewan untuk mencegah kelaparan.
Source:Republika
February 29, 2024 01:27 UTC
Dalam laporan Majalah Tempo berjudul "Hak Angket Kecurangan Pemilu Jokowi", dijelaskan bahwa Presiden Jokowi akan turun tangan dalam penyusunan kabinet di calon Pemerintahan Prabowo. Dengan adanya komunikasi antara Prabowo dan Jokowi, tim Prabowo-Gibran menilai tidak perlu ada pembentukan tim transisi pemerintahan. Keterlibatan Presiden Jokowi dalam penyusunan calon pemerintahan Prabowo juga dibenarkan Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto. Kabar ihwal pelibatan Jokowi dalam pembentukan kabinet Prabowo juga pernah diungkap oleh anggota Dewan Pakar Tim Kampanye Nasional atau TKN Prabowo-Gibran, Drajad Wibowo. Ia mengatakan Jokowi masih akan dilibatkan dalam pembentukan kabinet dan penyusunan kebijakan Prabowo-Gibran.
Source:Koran Tempo
February 29, 2024 01:25 UTC
Warga antre membeli beras SPHP saat operasi pasar yang diselenggarakan pemerintah bersama Perum Bulog di Kota Kediri, Jawa Timur, kemarin. (ANTARA/PRASETIA FAUZANI)KONDISI perekonomian Indonesia dalam persepsi rakyat sedang tidak baik-baik saja, bahkan cenderung memburuk pascapemungutan suara Pemilu 2024. Persepsi yang buruk terhadap ekonomi tersebut, terutama terpicu oleh kenaikan harga beras yang disertai kelangkaan. Demikian antara lain hasil survei yang dirilis Indikator Politik Indonesia secara virtual, kemarin. Survei berlangsung pada 18-21 Februari 2024 dengan melibatkan 1.227 responden.
Source:Media Indonesia
February 29, 2024 01:08 UTC
Gresik merupakan salah satu daerah yang kuat akar keislamannya di Indonesia. Kabupaten di Jawa Timur itu memunculkan banyak alim ulama, setidaknya sejak era Maulana Malik Ibrahim alias Sunan Gresik, seorang Wali Songo. Seorang di antaranya yang turut menghidupkan syiar Islam pada abad ke-20 M ialah KH Ma’shum Sufyan. Pendiri Pondok...
Source:Republika
February 29, 2024 01:04 UTC
Pasalnya, studi terbaru mengungkap bahwa remaja yang kecanduan TikTok cenderung punya masalah kesehatan mental, lo. Dalam penelitian ini, 1.346 remaja dilibatkan dengan catatan 199 remaja yanggak pernah memakai TikTok, 686 lainnya memakai sosmed ini dengan wajar, dan 461 sisanya sudah masuk dalam kategori kecanduan TikTok. Hasilnya adalah, remaja yang kecanduan TikTok cenderung punya masalah kesehatan mental yang lebih parah jika dibandingkan dengan yang memainkan TikTok dengan wajar. Remaja kecanduan TikTok rentan menghabiskan waktu memainkan gawai. Jika nggak ditangani dengan serius, bisa-bisa masalah kesehatan mental para remaja ini berujung pada meningkatnya risiko melakukan bunuh diri!
Source:Media Indonesia
February 29, 2024 01:03 UTC
IklanPetani Demak gagal panen di tengah kenaikan harga beras. Banjir menggenangi wilayah Kecamatan Karanganyar, Kabupaten Demak sejak Kamis, 8 Februari 2024, hingga beberapa hari. Salah satu desa yang terendam banjir total adalah Cangkring Rembang, Kecamatan Karanganyar, Kabupaten Demak. Kini setelah banjir surut, warga mengais padi yang ambrol diterjang banjir. Kondisi padi tersebut telah rusak karena berhari-hari direndam banjir bercampur lumpur dan berbagai macam sampah.
Source:Koran Tempo
February 29, 2024 01:02 UTC
Meskipun tak dapat diukur secara pasti, kepercayaan dan kesetiaan zodiak telah menjadi topik pembicaraan di kalangan banyak orang. Dikutip dari Astrology.com dan jawapos.com (29/2), kepercayaan tentang kesetiaan zodiak dalam menjalin hubungan telah lama dikelompokkan oleh astrologi. Kebutuhan akan stabilitas dan keamanan dalam hubungan membuat Cancer menjadi pasangan yang setia dan dapat diandalkan. Taurus dikenal sebagai zodiak yang sangat setia dan stabil dalam hubungan. Meskipun terkadang mereka terlihat kaku dan dingin di permukaan, di dalam hati mereka sangat setia dan penuh dengan cinta untuk pasangan mereka.
Source:Jawa Pos
February 29, 2024 00:49 UTC
JawaPos.com - Sienna Ameerah Kasyafani kini sudah memasuki usia dewasa menurut Islam. Hal itu ditandai dengan putri Ben Kasyafani dan Marshanda itu sudah mengalami datang bulan atau menstruasi di usianya yang sudah genap 11 tahun. Saat mengetahui Sienna datang bulan dan memperlihatkan ekspresi lemas, yang terpikirkan dalam benak Ben Kasyafani sang putri kini sudah memasuki usia dewasa. Tapi buat kita orang tua, itu hal yang besar," kata Ben Kasyafani saat ditemui di bilangan Senayan Jakarta, Selasa (27/2). Lebih lanjut Ben Kasyafani mengatakan, dia pun merasa harus mencontohkan hal yang baik terhadap anaknya lewat tindakan nyata yang dia lakukan sehari-hari.
Source:Jawa Pos
February 29, 2024 00:45 UTC
Program Makan Siang Gratis Disorot Bank Dunia, Gibran: Terima Kasih Masukannya, Aku Masih WalikotaJAKARTA (CAKAPLAH) – Cawapres nomor urut 2, Gibran Rakabuming Raka beri tanggapan terkait Bank Dunia yang ikut menyoroti program makan siang gratis. Disinggung soal potensi defisit dari anggaran makan siang gratis sebesar Rp 15 ribu per anak, Gibran mengatakan akan didiskusikan kembali. Sebelumnya, Kepala Perwakilan Bank Dunia untuk Indonesia dan Timor-Leste Satu Kahkonen menilai Program Makan Siang Gratis perlu direncanakan dengan matang, khususnya pada aspek anggaran. Sebagai perwakilan Bank Dunia, hingga saat ini Satu Kahkonen masih menunggu rincian lebih lanjut Program Makan Siang Gratis dari pemerintah. "Kami masih menantikan (rincian Program Makan Siang Gratis).
Source:Republika
February 29, 2024 00:38 UTC
IklanTEMPO.CO, Jakarta - Pasangan Prabowo-Gibran unggul dalam pemilihan umum atau Pemilu 2024 di Yunani, Athena. Kemenangan pasangan nomor urut dua itu dibacakan langsung oleh Panitia Pemilihan Luar Negeri (PPLN) Athena. Pasangan ini unggul telak dari pasangan AniesBaswedan-Muhaimin Iskandar, yang memperoleh 98 suara sah. Siti juga menyampaikan jumlah seluruh suara sah di PPLN Athena mencapai 990. IklanScroll Untuk MelanjutkanKetua KPU Hasyim Asy’ari mengatakan pembacaan rekapitulasi PPLN Athena telah selesai.
Source:Koran Tempo
February 29, 2024 00:22 UTC
JAKARTA, JOGLOSEMARNEWS.COM – Penganugerahan Jenderal Kehormatan TNI untuk Prabowo Subianto oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) dinilai sebagai tindakan yang cacat moral dan kurangnya empati. “Keputusan ini mencerminkan cacat moral karena tidak mempertimbangkan argumen mengenai kesalahan moral masa lalu Prabowo, yang menjadi alasan pemecatannya dari TNI. Menurutnya, apakah Jokowi menyadari bahwa tindakannya memberikan pangkat Jenderal Kehormatan kepada Prabowo tersebut berpotensi membuatnya dianggap sebagai pengkhianat terhadap reformasi dan demokrasi yang telah berlangsung di Indonesia. Menurutnya, apakah Jokowi menyadari bahwa tindakannya memberikan pangkat Jenderal Kehormatan kepada Prabowo tersebut berpotensi membuatnya dianggap sebagai pengkhianat terhadap reformasi dan demokrasi yang telah berlangsung di Indonesia. Namun di sisi lain, Presiden Jokowi mengatakan bahwa pemberian gelar kehormatan Jenderal TNI kepada Menteri Pertahanan Prabowo Subianto dilakukan atas dasar kontribusi yang diberikan kepada negara.
Source:Koran Tempo
February 29, 2024 00:12 UTC