IQNA - Ketua Umum (Ketum) Majelis Ulama Indonesia (MUI) Anwar Iskandar mendoakan agar Presiden Prabowo Subianto mampu berkontribusi mewujudkan kemerdekaan Palestina. Selain itu, ia juga mendoakan agar Prabowo serta Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka dapat mewujudkan segala visi dan misi mereka, seperti menciptakan kesejahteraan bagi rakyat Indonesia. Sebelumnya dalam pidatonya, Presiden Prabowo menegaskan bahwa pemerintah Indonesia siap mengirim bantuan kemanusiaan lebih banyak ke sejumlah wilayah di Gaza, Palestina. Sebanyak 709 dari total 732 anggota MPR RI menyaksikan prosesi pengucapan sumpah jabatan tersebut. Sidang Paripurna MPR RI tersebut juga dihadiri para tokoh nasional, pimpinan partai politik, dan perwakilan negara sahabat.
Source:Republika
October 21, 2024 12:29 UTC
REJABAR.CO.ID, BANDUNG--Pengelola tempat pembuangan akhir (TPA) sampah Sarimukti, Kabupaten Bandung Barat mengungkapkan ritase pembuangan sampah ke TPA masih tinggi. Koordinator Pengelola TPA Sarimukti Zidni Ilman mengatakan, ritase pembuangan sampah ke TPA Sarimukti masih di angka 300 ritase. Dengan ritase pembuangan sampah mencapai 300 ritase per hari, kata Zidni, aktivitas di TPA Sarimukti tetap berjalan. Ia menyebut sebelum terjadi kebakaran yang melanda TPA Sarimukti, jumlah ritase pembuangan sampah bisa lebih dari 300 ritase. Sebelumnya, Pemkot Bandung sendiri berusaha mengurangi ritase pembuangan sampah ke TPA Sarimukti dari 170 ritase per hari menjadi 140 ritase.
Source:Republika
October 21, 2024 11:37 UTC
REJABAR.CO.ID, INDRAMAYU -- Polres Indramayu bersama Kodim dan Pemkab Indramayu melaksanakan kegiatan makan siang bergizi di UPTD SDN Gelarmendala, Kecamatan Balongan, Kabupaten Indramayu, Senin (21/10/2024). Kapolres Indramayu, AKBP Ari Setyawan Wibowo mengatakan, kegiatan itu merupakan hasil kolaborasi antara Polres Indramayu, Kodim 0616 dan Pemkab Indramayu dalam rangka mendukung program pemerintah terkait pemberian gizi kepada anak-anak. ‘’Alhamdulillah, hari ini kita bisa bersilaturahmi dengan anak-anak di SD Gelarmendala dan melaksanakan kegiatan makan siang bergizi. Ini adalah salah satu wujud nyata dukungan kami terhadap program pemerintah,’’ ujar Ari didampingi Kasi Humas Polres Indramayu, Iptu Junata. ‘’Program ini sejalan dengan rencana pemerintah untuk meningkatkan gizi anak-anak di sekolah dasar.
Source:Republika
October 21, 2024 10:44 UTC
IklanPimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah mendesak Prabowo Subianto yang resmi menjabat sebagai Presiden Indonesia dapat memberi perhatian pada dunia perguruan tinggi atau kampus di masa pemerintahan lima tahun ke depan. PP Muhammadiyah menyoroti sejumlah persoalan yang kini menghantui dan menjadi penyakit di lingkungan dunia akademik. "Dunia perguruan tinggi mesti direkonstruksi," kata Ketua Umum Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah Haedar Nashir merespon pelantikan Prabowo Subianto sebagai presiden pada Ahad, 20 Oktober 2024. Foto: Tempo/Pribadi Wicaksono, Tempo/M Taufan Rengganis, Dok.istimewaEditor: Ryan Maulana
Source:Koran Tempo
October 21, 2024 09:42 UTC
IklanTEMPO.CO, Jakarta - Presiden Prabowo resmi melantik para menteri Kabinet Merah Putih pada Senin, 21 Oktober 2024. Dalam pelantikan ini, Prabowo mengambil sumpah jabatan para menteri. Prabowo membacakan sumpah tersebut yang kemudian diikuti para menteri. Bahwa saya dalam menjalankan tugas jabatan akan menjunjung tinggi etika jabatan, bekerja dengan sebaik-baiknya, dengan penuh rasa tanggung jawab.”Daftar menteri/Kepala Badan Kabinet Merah Putih:1. Rosan Roeslani, Menteri Investasi dan Hilirisasi/Kepala BKPM43.
Source:Koran Tempo
October 21, 2024 09:41 UTC
CANTIKA.COM, Jakarta - Model, aktris dan pengusaha, Prilly Latuconsina memberi hadiah untuk diri sendiri menandai perayaan ulang tahun ke-28 pada 15 Oktober 2024. Melalui peran tersebut, ia turut serta dalam program pelestarian hiu paus, salah satu spesies laut yang terancam punah. Bahkan, Prilly telah memasang penanda satelit pada seekor hiu paus yang kemudian diberi nama Prilly, sebagai bentuk dukungan terhadap konservasi hewan laut. Di luar karier, Prilly Latuconsina juga mencatatkan prestasi di bidang akademik dengan meraih gelar Sarjana Ilmu Komunikasi dari London School of Public Relations (LSPR) pada 2021, dengan predikat cum laude. Iklan Scroll Untuk MelanjutkanPilihan Editor: Prilly Latuconsina Ingatkan Pentingnya Mencintai Diri Sendiri demi Kesehatan MentalADINDA JASMINE PRASETYO | INSTAGRAMHalo Sahabat Cantika, Yuk Update Informasi dan Inspirasi Perempuan di Telegram Cantika
Source:Koran Tempo
October 21, 2024 09:33 UTC
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Beberapa warga diaspora di AS menyambut dimulainya pemerintahan Prabowo-Gibran di tanah air, namun sebagian memastikan tidak akan segan memberikan kritik dari jauh, jika pemimpin baru Indonesia itu menyimpang dari visi dan misinya atau pun gagal menjamin kebebasan berpendapat dan berserikat.
Source:Republika
October 21, 2024 08:26 UTC
PerbesarMenpora Dito Ariotedjo buka suara soal permintaan Federasi Sepak Bola Bahrain (BFA) yang ingin duel Timnas Indonesia vs Bahrain di tempat netral. (Dimas Ramadhan/JawaPos.com)HARIANRAKYATACEH.COM – Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) RI Dito Ariotedjo menyatakan bahwa FIFA telah memastikan duel Timnas Indonesia vs Bahrain tetap digelar di Indonesia. Hal itu dikatakan Dito Ariotedjo usai kembali dilantik sebagai Menpora RI dalam kabinet Merah Putih di Istana Kepresidenan Jakarta, Senin (21/10). “FIFA pastikan pertandingan tetap di Indonesia, harus di Indonesia, kalau tidak menang walk out (WO),” kata Dito Ariotedjo. BFA lalu menjadikan itu alasan perpindahan venue duel Timnas Indonesia vs Bahrain pada 25 Maret 2025 di luar Indonesia, di tempat netral, kepada AFC dan FIFA.
Source:Jawa Pos
October 21, 2024 08:17 UTC
Bersamaan dengan itu, Yusril menegaskan, kasus 1998 bukan termasuk kategori pelanggaran HAM berat. Menurut Yusril, beberapa tahun belakangan ini tidak pernah terjadi kasus pelanggaran HAM berat di Indonesia, termasuk kasus 1998. “Enggak (kasus 1998 tidak termasuk pelanggaran HAM berat),” kata Yusril di Istana Kepresidenan, Jakarta Pusat, Senin (21/10). Yusril mengaku, dulu saat mendukung Menteri Hakim dan HAM, dirinya mengikuti sidang di PBB soal kasus-kasus dugaan pelanggaran HAM, tetapi tidak terkait kasus dugaan pelanggaran HAM Berat. Lebih lanjut, Yusril menegaskan tidak semua kejahatan dapat dikategorikan sebagai pelanggaran HAM yang berat.
Source:Jawa Pos
October 21, 2024 08:13 UTC
FAJAR.CO.ID,JAKARTA -- Legenda bulutangkis Indonesia, Taufik Hidayat masuk dalam kabinet Merah Putih pemerintahan Presiden RI Prabowo Subianto dan wakilnya Gibran Rakabuming. Taufik Hidayat nantinya akan menjabat sebagai Wakil Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) bersama Menteri Dito Ariotedjo. "Taufik Hidayat menjadi Wakil Menteri Pemuda dan Olahraga," ucapnyaDitunjuk sebagai Wakil Menteri, ini tentunya menjadi hal baru untuk peraih emas Olimpiade Athena 2024 itu. Nyatanya ditunjuknya Taufik Hidayat mendapat banyak dukungan dari publik. Taufik Hidayat pernah mengkritik Menpora karena tak ada bendera merah putih yang berkibar di ajang piala Thomas Cup pada 2021 lalu.
Source:Jawa Pos
October 21, 2024 07:53 UTC
Satu kritik lainnya yang pernah dilontarkan pebulutangkis Tunggal Putra Indonesia itu terkait ambisi Indonesia menjadi tuan rumah Piala Dunia. "Jangan ngarep jadi tuan rumah olympic atau Piala Dunia, urusan kecil aja nggak bisa beres. Disamping itu, penunjukkan Taufik Hidayat sebagai Wamen Menpora juga dirasa tepat. Karena dirinya yang punya latar belakang olahraga sebagai atlet tentu bisa memajukan dunia olahraga di Periode era Presiden Prabowo Subianto. Selain itu, ia juga ditunjuk menjabat menjadi Wakil Ketua Satuan Pelaksana Program Indonesia Emas (Satlak Prima) periode 2016-2017.
Source:Jawa Pos
October 21, 2024 07:46 UTC
Jakarta – Fusilatnews – Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo menegaskan FIFA sudah meminta pertandingan Timnas Indonesia vs Bahrain pada Kualifikasi Piala Dunia 2026, 25 Maret mendatang, tetap digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta.Hal itu diungkap Dito usai dilantik sebagai Menpora periode 2024-2029 di Istana Negara, Jakarta, Senin (21/10). Menpora mengatakan pemerintah Indonesia menjamin keamanan laga Timnas Indonesia vs Bahrain. Dito bahkan mengklaim FIFA sudah meminta laga Timnas Indonesia vs Bahrain tetap digelar di Indonesia. Sebelumnya, Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC) menyatakan akan melakukan koordinasi dengan BFA, PSSI, dan FIFA terkait permintaan timnas Bahrain agar laga melawan Timnas Indonesia digelar di tempat yang netral. Pada Minggu (20/10) malam, Menpora Dito juga sudah menyatakan pemerintah dan PSSI akan mengirim surat bersama ke FIFA serta AFC yang berisikan jaminan keselamatan dan keamanan timnas Bahrain selama bermain di Indonesia.
Source:Jawa Pos
October 21, 2024 07:37 UTC
Pada konteks ini, Ketua Korwil PPIR Kalteng, Suranto, SE, menegaskan bahwa dukungan terhadap Agustiar-Edy didasarkan pada penilaian terhadap program-program yang diusung oleh pasangan ini, yang dianggap relevan untuk kesejahteraan masyarakat, terutama purnawirawan dan pejuang veteran. Pernyataan ini mencerminkan bahwa veteran melihat visi-misi pasangan Agustiar-Edy tidak hanya sebatas retorika politik, tetapi memiliki substansi yang dapat menjawab kebutuhan nyata. Di sinilah kita dapat melihat kesadaran politik pasangan Agustiar Sabran dan Edy Pratowo dalam memahami relasi sosial-politik di Kalteng. Dengan secara eksplisit menyatakan komitmen untuk memperhatikan kesejahteraan para purnawirawan dan veteran, Agustiar-Edy berhasil mengidentifikasi satu kelompok strategis yang memiliki pengaruh signifikan di masyarakat. Secara keseluruhan, dukungan PPIR kepada Agustiar Sabran dan Edy Pratowo menunjukkan bahwa pasangan ini telah berhasil membangun komunikasi politik yang baik dengan berbagai kelompok masyarakat, terutama kelompok veteran yang memiliki pengaruh moral di Kalteng.
Source:Jawa Pos
October 21, 2024 06:50 UTC
IklanAnggota DPR RI Fraksi PDI Perjuangan (PDIP) Said Abdullah mengatakan DPR RI akan mendorong Presiden Prabowo menepati janjinya mewujudkan swasembada pangan. Dorongan tersebut bakal disertai pengawasan perjalanan Prabowo yang akan memimpin Indonesia selama 5 tahun ke depan. "Kami optimis DPR akan membuat dorongan yang kuat dan sekaligus mengawasi perjalanan beliau (Prabowo) dalam lima tahun," ujarnya saat ditemui usai acara pelantikan Presiden kedelapan Prabowo Subianto di kompleks parlemen, Gedung DPR RI, Minggu, 20 Oktober 2024. Foto: Tempo/M Taufan Rengganis, Antara FotoEditor: Ryan Maulana
Source:Koran Tempo
October 21, 2024 06:10 UTC
Dalam setahun, PTFI mengolah 3 juta ton konsentrat tembaga. Pekerja melintas di lokasi proyek Smelter Freeport di sela Peresmian Produksi Smelter PT Freeport Indonesia (PTFI) di Smelter PTFI, Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Gresik, Jawa Timur, Senin (23/9/2024). Ia menceritakan saat belum diharuskan melakukan hilirisasi, Freeport melakukan ekspor konsentrat tembaga. Berikutnya di Gresik, memurnikan 1,7 ton konsentrat tembaga. Bahlil menerangkan selain 900 ribu katoda tembaga, PTFI menghasilkan 60 ton emas.
Source:Republika
October 21, 2024 05:58 UTC