Dia meminta kepada berbagai perusahaan yang menaungi aplikasi sosial media itu untuk memerangi judi online. Kita minta kepada mereka untuk mengambil peran membantu Indonesia memerangi judi online ini," ujar Meutya Hafid saat konferensi pers di Kementerian Komdigi pada Kamis, 14 November 2024. Sebab, lanjut Meutya, kementeriannya belum melihat adanya respons dari beberapa perusahaan yang menaungi aplikasi sosial media itu. Lebih lanjut, Meutya meminta semua perusahaan yang menaungi aplikasi sosial media berinisiatif membantu pemerintah memerangi judi online. Selain itu, dia turut meminta kepada seluruh bank di Indonesia untuk melakukan pendalaman dari rekening yang terindikasi melakukan transaksi judi online.
Source:Koran Tempo
November 15, 2024 06:36 UTC
REJABAR.CO.ID, BANDUNG-- Direktorat Reserse Narkoba (Ditresnarkoba) Polda Jawa Barat (Jabar) berhasil mengagalkan peredaran 1 juta obat keras ilegal pada awal November. Selain itu, pengungkapan kasus obat keras ilegal pun dilakukan di wilayah Tasikmalaya. Ketiga tersangka SY, AA dan IF diamankan karena memproduksi obat keras ilegal. Sejumlah barang bukti diamankan yaitu mesin cetak obat keras ilegal, lima kilogram bahan hexymer yang belum diproduksi. Direktur Narkoba Polda Jabar Kombes Pol Johannes Manalu menyebut petugas berhasil menggagalkan 1 juta obat keras ilegal siap edar di wilayah Sumedang.
Source:Republika
November 15, 2024 06:24 UTC
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Seorang ibu bernama Warsiyem (70 tahun) asal Surabaya, Jawa Timur (Jatim) rela datang ke Istana Wakil Presiden agar sisa utang UMKM miliknya bisa terbayar. (Mau lapor) masalah utang saya, saya suruh Pak Gibran melunasi utangnya di BRI dan Pak Presiden, saya minta Pak Presiden bayar sisanya. Warsiyem mengaku telah mencicil utang UMKM senilai Rp150 juta dengan cicilan Rp4 juta per bulan. Namun, dia mengaku masih menunggu 14 hari untuk melihat apakah pengaduannya diterima atau tidak. “Tapi kami minta ACC melunasinya,” ujarnya.
Source:Republika
November 15, 2024 05:59 UTC
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA - Aparat kepolisian menangkap pengusaha Ivan Sugianto saat berada di Bandara Juanda, Sidoarjo sepulang dari Jakarta pada Kamis (13/11/2024) sore. "Sekitar pukul 16.00 WIB, saudara I ditangkap di Bandara Juanda Surabaya di Sidoarjo," ujarnya, Kamis (13/11/2024). Kemarin ada delapan saksi, saat ini maghrib sudah 11 saksi," ungkapnya. Hasil dari pemeriksaan 11 saksi itu, penyidik lalu melakukan proses gelar perkara. "Dari 11 saksi tersebut Polrestabes melakukan gelar perkara.
Source:Republika
November 15, 2024 05:35 UTC
REJABAR.CO.ID, BANDUNG -- Pemkab Bandung kembali meraih penghargaan prestisius tingkat nasional. Kali ini dari Ombudsman RI berupa Anugerah Predikat Penilaian Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik tahun 2024 Kategori Tingkat Kabupaten. Penghargaan diumumkan secara Zoom oleh pimpinan Ombudsman RI, Dadang S Suharmawijaya, pada acara Penganugerahan Penghargaan Anugerah Predikat Penilaian Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik (Opini Pengawasan Penyelenggaraan Pelayanan Publik) Tahun 2024, yang disiarkan langsung dari Le Meridien Jakarta, Kamis (14/11/2024). Pjs Bupati Bandung, Dikky Achmad Sidik bersyukur atas penghargaan yang diraih Pemkab Bandung dan menghaturkan terima kasih kepada para OPD Pemkab Bandung yang telah menunjukan kinerjanya dalam pelayanan publik. Ia menyatakan penghargaan ini menjadi motivasi bagi seluruh pegawai Pemkab Bandung untuk terus berupaya meningkatkan pelayanan publik (yanlik) bagi masyarakat.
Source:Republika
November 15, 2024 05:02 UTC
JAKARTA – Proses investigasi kecelakaan truk tempel bermuatan kardus yang menabrak 17 kendaraan di Km 92 Tol Cipularang masih terus berlangsung dan mulai mengungkap beberapa temuan terkait kondisi truk yang terlibat dalam insiden tersebut. Namun, meskipun dokumen uji berkala masih berlaku, ditemukan adanya perubahan pada struktur kendaraan. “Gandengan yang digunakan pada kepala truk berbeda dengan yang diizinkan saat uji berkala, menyebabkan over dimension,” ujar Risyapudin dalam keterangan resmi Jasa Marga, Rabu (13/11/2024). Dalam hal ini, Direktur Utama Jasa Marga Subakti Syukur menyebutkan bahwa faktor pengemudi menjadi penyebab dominan kecelakaan ini, mencapai 90%, dengan faktor kendaraan hanya sebesar 10%. Salah satu faktor kendaraan yang berperan adalah angkutan truk yang melanggar aturan muatan berlebih atau ODOL, yang ditemukan pada 60,4% insiden tersebut.
Source:Republika
November 15, 2024 05:00 UTC
REJABAR.CO.ID, INDRAMAYU-- Banjir akibat tingginya pasang air laut atau rob menerjang dua desa pesisir di Kecamatan Kandanghaur, Kabupaten Indramayu, yakni Desa Eretan Wetan dan Desa Eretan Kulon, Jumat (15/11/2024). Tak hanya merendam rumah-rumah warga, banjir rob juga menggenangi sekolah-sekolah yang ada di dua desa tersebut. Koordinator Lapangan Taruna Siaga Bencana (Tagana) Kabupaten Indramayu, Waminuddin menjelaskan, rob sudah berlangsung selama empat hari terakhir. Untuk itu, anak-anak sekolah yang awalnya mengikuti kegiatan belajar mengajar (KBM) di sekolah masing-masing, terpaksa dipulangkan. Menurut Waminuddin, banjir rob biasanya akan berangsur surut pada tengah hari.
Source:Republika
November 15, 2024 04:53 UTC
REJABAR.CO.ID, BANDUNG-- Polisi menjaga ketat area kampus Universitas Parahyangan (Unpar) Bandung buntut muncul surat kaleng berisi ancaman teror bom di acara wisuda tanggal 15-16 November tahun 2024. Tim Gegana Brimob Polda Jabar telah melakukan pengecekan dan sterilisasi kawasan kampus Unpar sejak Kamis (14/11/2024) sore. Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol Jules Abraham Abast membenarkan Polda Jabar dan Polrestabes Bandung menerima informasi dari kampus Unpar tentang surat kaleng berisi teror ancaman di lingkungan kampus. Jules mengatakan ancaman teror bom tersebut ditujukan kepada pihak rektorat Unpar khususnya terkait pelaksanaan wisuda tanggal 15 hingga 16 November mendatang. Jules melanjutkan sampai saat ini pihak kepolisian belum menemukan terkait kebenaran ancaman teror bom surat kaleng tersebut.
Source:Republika
November 15, 2024 04:02 UTC
Asas jurnalisme kami bukan jurnalisme yang memihak satu golongan. Kami percaya kebajikan, juga ketidakbajikan, tidak menjadi monopoli satu pihak. Kami percaya tugas pers bukan menyebarkan prasangka, justru melenyapkannya, bukan membenihkan kebencian, melainkan mengkomunikasikan saling pengertian. Jurnalisme kami bukan jurnalisme untuk memaki atau mencibirkan bibir, juga tidak dimaksudkan untuk menjilat atau menghamba ~ 6 Maret 1971Unduh aplikasi Tempo
Source:Koran Tempo
November 15, 2024 03:56 UTC
Asas jurnalisme kami bukan jurnalisme yang memihak satu golongan. Kami percaya kebajikan, juga ketidakbajikan, tidak menjadi monopoli satu pihak. Kami percaya tugas pers bukan menyebarkan prasangka, justru melenyapkannya, bukan membenihkan kebencian, melainkan mengkomunikasikan saling pengertian. Jurnalisme kami bukan jurnalisme untuk memaki atau mencibirkan bibir, juga tidak dimaksudkan untuk menjilat atau menghamba ~ 6 Maret 1971Unduh aplikasi Tempo
Source:Koran Tempo
November 15, 2024 03:56 UTC
Terlahir dengan budaya pandhalungan yang khas, dan otentik, Jember dapat mengembangkan kawasannya sebagai upaya untuk meningkatkan sektor ekonomi kreatif. Budaya Pandhalungan memberikan warna tersendiri dalam budaya di Jawa Timur, sehingga berpotensi besar untuk menjadi ikon pariwisata yang khas dan ekonomi kreatif. Di era ekonomi kreatif yang menekankan inovasi berbasis budaya, kawasan Pandhalungan berpotensi besar untuk dikembangkan sebagai pusat ekonomi kreatif. Potensi budaya Pandhalungan dapat dikembangkan dengan pendekatan sense of place yang menekankan pada pengalaman autentik, sehingga pengunjung dapat merasakan kedekatan dengan kehidupan sehari-hari masyarakat pandhalungan. Mendirikan Pusat Edukasi dan Dokumentasi Budaya Pandhalungan di Jember akan menjadi sarana penting untuk melestarikan dan memperkenalkan kekayaan budaya lokal.
Source:Jawa Pos
November 15, 2024 03:54 UTC
Kedatangan Kakanwil tersebut disambut hangat oleh Kepala LPKA Kutoarjo beserta seluruh staf. Humas LPKA Kutoarjo Kemenkumham di sambut oleh 2 (dua) petugas Duta Layanan yang informatif sembari menjelaskan layanan yang terdapat di LPKA Kutoarjo salah satunya yaitu masyarakat dapat menikmati layanan tersebut melalui Mesin Self Service. "Masyarakat dapat menanyakan informasi melalui petugas duta layanan yang standby setiap hari di ruang PTSP (Pelayanan Terpadu Satu Pintu) ini bapak", jelas Suci selaku petugas Duta Layanan yang berjaga." Kakanwil Kemenkumham Jawa Tengah, Tejo Harwanto turut memberikan apresiasi atas upaya LPKA Kutoarjo dalam menciptakan lingkungan yang inspiratif dan penuh inovasi. Humas LPKA KutoarjoKunjungan ini diakhiri dengan peninjauan langsung ke beberapa fasilitas yang terdapat di LPKA Kutoarjo salah satunya yaitu Klinik Pratama Rawat Jalan LPKA Kutoarjo dan foto bersama.
Source:Kompas
November 15, 2024 03:45 UTC
Media Asuransi, JAKARTA – Dua anak usaha PT Sarana Menara Nusantara Tbk (TOWR) yaitu PT Profesional Telekomunikasi Indonesia (Protelindo) dan PT Iforte Solusi Infotek (Iforte) memperpanjang jatuh tempo pinjaman dari Bank Danamon Indonesia. Sekretaris Perusahaan Sarana Menara Nusantara Monalisa Irawan menjelaskan pada tanggal 12 November 2024, Danamon sebagai pemberi pinjaman serta Protelindo dan Iforte sebagai peminjam telah menyetujui perpanjangan jangka waktu fasilitas kredit dan fasilitas valuta asing. |Baca juga: Protelindo dan Iforte Kantongi Fasilitas Pinjaman Rp2 Triliun dari Bank Mandiri“Berdasarkan perubahan perjanjian kredit dan perubahan perjanjian valuta asing, para pihak pihak telah sepakat untuk memperpanjang tanggal jatuh tempo akhir sampai dengan 12 Desember 2024,” jelasnya dalam keterangan resmi dikutip, Jumat, 15 November 2024. Menurutnya, struktur transaksi tersebut akan memungkinkan Protelindo dan Iforte memperoleh pembiayaan dengan syarat dan kondisi yang lebih baik. “Pelaksanaan atas transaksi tersebut tidak memiliki dampak negatif material terhadap kegiatan operasional, hukum, kondisi keuangan, atau kelangsungan usaha perseroan,” jelasnya.
Source:Koran Tempo
November 15, 2024 03:41 UTC
Meutya Hafid menyebut 10 pegawai Kementerian Komdigi yang menjadi tersangka kasus mafia akses judi online telah diberhentikan. (Sumber: Fathur Rochman/Antara)JAKARTA, KOMPAS.TV - Sepuluh (10) pegawai Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) yang terlibat kasus mafia akses judi online sudah diberhentikan. Sebelumnya, Meutya telah menyatakan akan segera memecat pegawai Komdigi yang terlibat dalam kasus judi online. Baca Juga: Komdigi dan OJK Blokir 10 Ribu Rekening Terafiliasi Judi Online, Pantau Aktivitas Keuangan IlegalIa juga menegaskan, Kementerian Komdigi akan sepenuhnya mendukung proses hukum yang tengah berjalan. Baca Juga: Depan Jaksa Agung, Bambang Soesatyo Singgung Kasus Judi Online Libatkan Pegawai Komdigi
Source:Kompas
November 15, 2024 03:30 UTC
REJABAR.CO.ID, BANDUNG-- Surat kaleng berisi ancaman teror bom di kampus Universitas Parahyangan (Unpar) Bandung beredar di media sosial. Melalui keterangan resminya, kampus Unpar membenarkan telah menerima surat kaleng berisi ancaman terhadap keamanan dan kelangsungan kegiatan di Unpar. Mereka telah berkoordinasi dengan sejumlah pihak untuk melakukan pemeriksaan dan memastikan keamanan pelaksanaan kegiatan di lingkungan kampus Unpar. Unpar mengimbau warga Unpar saling mendukung dan saling menjaga. "Unpar mengimbau warga Unpar saling mendukung dan tetap percaya," seperti dikutip dari Unpar.
Source:Republika
November 15, 2024 03:28 UTC