Yaman Terancam Jadi Negara Termiskin di Dunia - News Summed Up

Trending Today


Yaman Terancam Jadi Negara Termiskin di Dunia


REPUBLIKA.CO.ID, JENEWA -- Berdasarkan laporan Persatuan Bangsa-Bangsa (PBB), Yaman yang porak poranda akibat perang dikhawatirkan akan menjadi negara termiskin di dunia. Menurut laporan United Nations Development Programme (UNDP), jika perang berlanjut hingga 2022, Yaman akan menempati urutan pertama negara termiskin. Yaman yang merupakan negara termiskin di Semenanjung Arab, mengalami perang sejak 2014, tepatnya ketika militan Houthi berhasil merebut ibu kota Sanaa. Seorang perwakilan UNDP di Yaman, Auke Lootsma mengatakan, perang di Yaman tidak hanya memicu krisis kemanusiaan. "Krisis yang sedang berlangsung menjadikan Yaman sebagai negara termiskin di dunia.


Source: Republika October 10, 2019 21:45 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...