KOMPAS.com – Saat Anda bertemu dengan seseorang dengan warna kulit yang belang-belang putih agak kemerahan di beberapa bagian kulitnya, mungkin itu adalah vitiligo. Baca juga: Punya Penyakit Kulit Vitiligo, Wanita Ini Jadi Model Victoria’s SecretNamun vitiligo bukan halangan baginya untuk terus produktif. Mengenal VitiligoMelansir dari Mayo Clinic, vitiligo merupakan penyakit yang menyebabkan hilangnya warna kulit seseorang. Seberapa parah tingkat kehilangan warna kulit yang akan terjadi pada penderita vitiligo, tak dapat diprediksi. Baca juga: Peringatan Hari Vitiligo Pertama di Indonesia Digelar di Kota BandungNamun, penyakit ini bisa menyerang bagian kulit manapun.
Source: Kompas November 05, 2019 02:37 UTC