Afnan merupakan salah satu anggota yang ditahan dana resesnya. Anggota DPD yang Tak Akui Kepemimpinan Oesman Sapta Akan Diberi SanksiSurat pernyataan tertanggal 8 Mei 2017 soal pemberian hak keuangan anggota diterbitkan. Hak keuangan tersebut baru dapat diambil jika anggota DPD RI menghadiri sidang paripurna dan kegiatan-kegiatan alat kelengkapan DPD yang dikoordinasikan di bawah kepemimpinan pimpinan DPD yang dilantik pada 4 April 2017. Afnan menilai, Sekjen DPD Sudarsono Hardjosoekarto seharusnya mampu bersikap netral dan tidak terlalu jauh masuk ke ranah politik di DPD. Kepemimpinan yang baru itu tidak diakui sebagian anggota DPD, termasuk Hemas dan Farouk Muhammad.
Source: Kompas May 12, 2017 07:41 UTC