Tebing Tinggi Jadi Tuan Rumah MAXI Yamaha Day - News Summed Up

Tebing Tinggi Jadi Tuan Rumah MAXI Yamaha Day


TEMPO.CO, Jakarta - Setelah Cibinong dan Palembang, giliran Tebing Tinggi jadi tempat ketiga pelaksanaan MAXI Yamaha Day 2019. Wilayah Sumut menjadi langganan dihelatnya MAXI Yamaha Day dalam tiga tahun terakhir. Yamaha pun memberikan special promo pembelian MAXI Yamaha, apparel dan sparepart. Serunya lagi, perayaan tahun ke-3 penyelenggaraan MAXI Yamaha Day akan ditandai dengan pelepasan balon di udara dan semburan asap berwarna yang menyelubungi lokasi acara. Baca: Inilah Yamaha RX King yang Paling Diburu Kolektor, Harga Meroket"Event MAXI Yamaha Day kembali menyambangi wilayah Sumatera Utara.


Source: Koran Tempo July 06, 2019 08:14 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */