Tahun Ini Pemerintah Angkat PPL Jadi PNS - News Summed Up

Trending Today


Tahun Ini Pemerintah Angkat PPL Jadi PNS


JawaPos.com - Kabar gembira buat para tenaga Penyuluh Pertanian Lapangan (PPL). Plt Bupati Subang, Imas Aryumningsih SE mengungkapkan, hal itu merupakan hasil nota kesepahaman antara pemerintah daerah diseluruh Indonesia dengan Kementerian Pertanian. Pemerintah sepakat untuk tahun 2016 ada pengangkatan Tenaga Harian Lepas - Tenaga Bantu Penyuluh Pertanian Lapangan, (THL-TB PPL) untuk menjadi PNS. Pemerintah sepakat untuk mengangkat tenaga PPL dibeberapa daerah sentra pertanian. Menurut Imas, saat ini Subang masih mengalami kekurangan petugas PPL yang berstatus PNS.


Source: Jawa Pos September 13, 2016 18:33 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...