Syarat Penting Dapatkan Tanda Tangan Haaland - News Summed Up

Syarat Penting Dapatkan Tanda Tangan Haaland


Haaland diklaim bakal menjadi komoditi paling panas pada bursa transfer mendatang. REPUBLIKA.CO.ID, DORTMUND -- Ayah dari Erling Haaland, Alf Inge menegaskan, keputusan untuk mendatangkan striker produktif seperti Haaland harus berdasarkan pada klub, dan bukan tuntutan manajer semata. Haaland diklaim bakal menjadi komoditi paling panas pada bursa transfer mendatang. Banyak klub elit Benua Biru diklaim sangat tertarik mengamankan pemain berusia 20 tahun itu. Alf Inge pun menjelaskan tentang berbagai minat klub Liga Primer Inggris seperti Manchester United, Chelsea, dan Manchester City yang tertarik kepada putranya.


Source: Republika March 25, 2021 15:56 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */