Siapa yang Mengirim Email Pertama? - News Summed Up

Siapa yang Mengirim Email Pertama?


Pengirim email pertamaDikutip dari situs resmi Guinness World Records, ilmuwan komputer Raymond Samuel Tomlinson ( Ray Tomlinson) adalah orang yang pertama kali mengirim email pada 1971. Teks email pertama yang dikirim Ray Tomlinson adalah "QWERTYUIOP", yaitu barisan huruf pertama di keyboard komputer. Email itu dikirim dari satu komputer ke komputer lain yang berada tepat di sampingnya di Cambridge, Massachusetts. Pengiriman email dilakukan melalui ARPANET, sebuah jaringan komputer yang merupakan pendahulu Internet. Baca juga: 5 Cara Memperbaiki Kesalahan Umum saat Mengirim Email PekerjaanARPANETDikutip dari Lifewire, pada 1971, ARPANET (Advanced Research Projects Agency Network) atau Jaringan Badan Proyek Penelitian Lanjutan baru saja muncul sebagai jaringan komputer besar pertama.


Source: Kompas January 18, 2020 03:01 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...