TEMPO.CO, Jakarta - Tak sedikit orang yang merasa hidupnya begitu hancur dan putus asa ketika terjatuh atau gagal meraih impian yang sudah di depan mata. Dalam kondisi tersebut, maka Anda tak perlu meratapinya. Kunci paling utama adalah ketahanan dan berfokus pada kemampuan, alih-alih pada keterbatasan. Penulis, pembicara, dan pelatih ketahanan Rodney Flowers menuturkan jika Anda fokus pada apa yang dapat Anda lakukan daripada apa yang tidak dapat Anda lakukan, Anda juga akan berada di jalur untuk menemukan ketahanan Anda. Berikut 6 hal yang perlu Anda ketahui agar dapat bangkit kembali saat hidup terasa begitu berat, seperti dikutip dari Your Tango:
Source: Koran Tempo October 19, 2020 05:26 UTC