Polarisasi WEF 2026: China Dorong Energi Hijau, Trump Fokus Minyak - News Summed Up

Polarisasi WEF 2026: China Dorong Energi Hijau, Trump Fokus Minyak


REPUBLIKA.CO.ID, DAVOS — Penyelenggaraan World Economic Forum (WEF) 2026 menegaskan polarisasi arah kebijakan dua kekuatan ekonomi terbesar dunia. China, yang saat ini menjadi penghasil emisi karbon terbesar, justru tampil agresif mendorong energi terbarukan dan kerja sama global di sektor hijau. Wakil Perdana Menteri China He Lifeng dalam forum tersebut menyatakan kesiapan negaranya untuk bekerja sama secara internasional dalam mempercepat transisi energi bersih dan memastikan akses teknologi energi terbarukan secara global. Negeri Tirai Bambu itu menguasai produksi utama teknologi panel surya dan turbin angin, sekaligus memperkuat posisinya dalam perdagangan global energi terbarukan. Pemerintahan Trump dilaporkan tengah mematangkan “kerangka kerja” terkait Greenland, yang disebut mencakup akses terhadap sumber daya mineral.


Source: Republika January 24, 2026 08:44 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */