Sensus pertanian hampir berakhir, Rentang kegiatan yang dijadwalkan se-Indonesia yaitu 1 Juni-31 Juli 2023. Hari ini pertanggal 26 Juli 2023, kurang Dari jangka waktu 5 Hari kedepan Sensus pertanian akan berakhir. Beberapa Hal yang menjadi Kendala yang didapatkan Sebagai PLS atau Petugas Lapangan Sensus ini, diantaranya:Masyarakat masih mempertanyakan tujuan dari sensus pertanian. Sehingga Sebagai PLS, memberikan penjelasan kembali tentang tujuan dilakukannya Sensus ini. Baca juga: Jiwa Pendidik Masuk ke Dunia MasyarakatSensus Pertanian memiliki Tujuan diantaranya sebagai sumber Data pengambilan keputusan Pemerintah terkait kebijakan-kebijakan pada 7 sub-sektor yang termasuk dalam cakupan Sensus Pertanian diantaranya, Bidang Tanamaman Pangan, Hortikultura, Perkebunan, Peternakan, Perikanan, Kehutanan dan Jasa Pertanian.
Source: Kompas July 26, 2023 17:52 UTC