Perbedaan Pasar Konvensional dan Modern - News Summed Up

Perbedaan Pasar Konvensional dan Modern


Pasar konvensional adalah pasar tradisional yang dikenal manusia sejak zaman dulu, sedangkan pasar modern adalah pasar yang lebih modern seperti supermarket. Berikut adalah perbedaan pasar konvensional dan pasar modern:KebersihanHal pertama yang membedakan pasar konvensional dan pasar modern adalah kebersihan. Pasar konvensional atau pasar tradisional biasanya tidak memiliki kebersihan yang baik karena kebersihan ditanggung sediri-sendiri oleh pedagang dan pembeli. Adapun pasar modern memiliki manajemen yang lebih baik, di mana terdapat petugas kebersihan dan banyak tempat sampah. Harga JualHarga di pasar konvensional tidak mutlak, sedangkan harga di pasar modern adalah mutlak.


Source: Kompas March 26, 2021 08:24 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */