Pemilik Nilai Tinggi SBMPTN 2019 Mengincar Fakultas Kedokteran - News Summed Up

Pemilik Nilai Tinggi SBMPTN 2019 Mengincar Fakultas Kedokteran


TEMPO.CO, Bandung - Pemilik nilai tinggi di Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri atau SBMPTN 2019 banyak yang ingin jadi dokter. Baca: 535,5 Jadi Nilai Terendah yang Diterima SBMPTN 2019 di UnpadBaca: Passing Grade 5 Jurusan SBMPTN 2019 Teratas di UnpadBaca: Pengumuman SBMPTN 2019 Besok, Unpad Terima 3.227 Mahasiswa BaruWakil Rektor Bidang Akademik dan Kemahasiswaan Universitas Padjadjaran (Unpad) Arry Bainus mengatakan, Fakultas Kedokteran meraih posisi tertinggi nilai peminatnya di Unpad. Nilai rata-rata peminat Fakultas Kedokteran Unpad sebesar 717,94. Jumlah peminat masuk Fakultas Kedokteran Unpad dari jalur SBMPTN 2019 berjumlah 1.402 orang. Nilai rata-rata tes SBMPTN 2019 peminatnya 747,93.


Source: Koran Tempo July 08, 2019 23:15 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */