Pasukan Eropa Dikerahkan ke Greenland di Tengah Ancaman Trump - News Summed Up

Pasukan Eropa Dikerahkan ke Greenland di Tengah Ancaman Trump


REPUBLIKA.CO.ID, COPENHAGEN – Beberapa negara NATO mengerahkan sejumlah personel militer ke Greenland untuk berpartisipasi dalam latihan bersama dengan Denmark. INi dilakukan ketika Presiden AS Donald Trump meningkatkan ancamannya untuk secara paksa mencaplok pulau Arktik tersebut. Kanada dan Prancis juga mengatakan mereka berencana membuka konsulat di Nuuk, ibu kota Greenland, dalam beberapa minggu mendatang. Merujuk CNN International, bukan hal yang aneh bagi negara-negara NATO untuk mengirim pasukan untuk berlatih di negara-negara anggota lainnya. Tentara Denmark dikerahkan selama latihan Dynamic Front 23 yang dipimpin AS di Oksbol fireign and training range di Oksbol, Denmark, Kamis (30/3/2023).


Source: Republika January 15, 2026 11:40 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */