PBNU Tegaskan Larangan, Masjid Istiqlal hingga Muhammadiyah Jalin Kerja Sama dengan Leimena Institute - News Summed Up

PBNU Tegaskan Larangan, Masjid Istiqlal hingga Muhammadiyah Jalin Kerja Sama dengan Leimena Institute


Siapa Leimena Institute? Leimena Institute adalah lembaga non-profit yang berdiri sejak tahun 2005. Didirikan sebagai respons terhadap dinamika situasi bangsa dan negara serta harapan pimpinan lembaga gereja nasional, Leimena Institute bertujuan untuk berkontribusi pada pembangunan bangsa dan negara. Pada Sidang Raya X DGI/PGI 1984 di Ambon, keputusan diambil untuk mendirikan lembaga kajian bernama Akademi Leimena dengan Letjen T.B. Kemudian, pada tahun 2004, Akademi Leimena bertransformasi menjadi Institut Leimena, sebagai lembaga kajian independen yang mencerminkan keberagaman gereja saat ini.


Source: Republika July 20, 2024 11:14 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...