Ngabuburit di Hutan Mangrove.. - News Summed Up

Ngabuburit di Hutan Mangrove..


Di bulan Ramadan ini, kawasan ekowisata mangrove itu menjadi salah satu tempat favorit untuk menunggu magrib dan berbuka puasa (ngabuburit). JawaPos.com- Kawasan ekowisata mangrove di Desa Karangsong Kecamatan/Kabupaten Indramayu setiap harinya mulai ramai di kunjungi wisatawan. Untuk bisa mengelilingi areal mangrove , masyarakat bisa mendatangi dermaga yang sudah tersedia sebagai tempat bersandarnya kapal yang bisa membawa masuk dalam hutan. Untuk berkeliling di hutan mangrove, pengunjung cukup merogoh kocek Rp15 ribu per orang sebagai ongkos untuk bayar kapal hingga kembali lagi. Salah seorang pengunjung, Lilis (30) mengatakan, ngabuburit di areal mangrove centre merupakan hal yang baru bagi dirinya.


Source: Jawa Pos June 17, 2016 04:18 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */