Menlu Retno Tegaskan Peran Penting Wanita Melawan Terorisme - News Summed Up

Menlu Retno Tegaskan Peran Penting Wanita Melawan Terorisme


Namun, World Peace Forum turut mengangkat peranan penting wanita untuk melawan kekerasan ekstrimisme. Menteri Luar Negeri RI, Retno Lestari Priansari Marsudi, menilai, wanita semakin memliki peranan penting, termasuk untuk melawan ekstrimisme, radikalisme, dan terorisme. Selain itu, Retno mengingatkan, perdamaian memerlukan kerjasama internasional, karena itu merupkana kunci melawan terorisme dan kekerasan ekstrimisme. Kata dia, tidak ada negara yang mampu melawan terorisme sendirian, dan Indonesia bisa saja menjadi wadah kerjasama dunia melawan terorisme. Menurut Retno, keterlibatan masyarakat sipil menjadi aspek penting lain, yang sebenarnya berperan penting memberikan ideologi kontra terorisme.


Source: Republika November 04, 2016 02:32 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */