Luhut: Masyarakat Lebih Dekat ke PDIP Daripada Golkar - News Summed Up

Trending Today


Luhut: Masyarakat Lebih Dekat ke PDIP Daripada Golkar


Hasil survei internal, kedekatan masyarakat kepada PDI Perjuangan sebanyak 42 persen. REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Politikus senior Partai Golkar Luhut Binsar Pandjaitan mengakui pada pemerintahan Presiden Joko Widodo saat ini, mayoritas masyarakat lebih dekat ke PDI Perjuangan daripada ke Partai Golkar. Menurut Luhut B Panjaitan, dari hasil riset internalnya, kedekatan masyarakat kepada PDI Perjuangan sebanyak 42 persen, sedangkan kepada Partai Golkar yang berada di posisi kedua sekitar 13 persen. Berdasarkan fakta tersebut, menurut Luhut, PDI Perjuangan sangat diuntungkan dalam menghadapi Pemilu 2019. Luhut juga menyatakan, akan mengingatkan Partai Golkar untuk meningkatkan kedekatannya kepada masyarakat.


Source: Republika April 08, 2018 10:41 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...