Krisis Gas Elpiji di Banjarmasin, Sanksi PHU Menanti Pangkalan Agen Nakal - News Summed Up

Krisis Gas Elpiji di Banjarmasin, Sanksi PHU Menanti Pangkalan Agen Nakal


BANJARMASIN-Pemko Banjarmasin mewanti-wanti pangkalan atau agen gas elpiji yang nakal. Misalnya, dengan menjual tabung gas elpiji 3 kilogram di atas harga eceran tertinggi (HET) Rp18.500 per tabung. Baca Juga: Banjarmasin Kembali Langka Elpiji, Warga Rela Ngantre Sejak Pagi, Tidak Semua Kebagian“Apabila masyarakat menemukan pangkalan gas yang bermasalah, bisa langsung laporkan," kata Wali Kota Banjarmasin, Ibnu Sina saat memantau operasi pasar gas elpiji di kantor Kelurahan Pekapuran Raya, Sabtu (18/5). Baca Juga: Pertamina Tambah 14,4 juta Tabung Elpiji 3 Kg Selama Ramadan Hingga H+3 LebaranTerpisah, Kabag Perekonomian dan SDA Setdako Banjarmasin, Siane Apriliawati mengatakan, pihaknya masih menunggu data pangkalan yang dijatuhi sanksi PHU. "Informasi sementara, ada sejumlah pangkalan maupun agen yang kena PHU," ujarnya.


Source: Jawa Pos May 21, 2024 12:37 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...