Konsep Produktif dan Aman Ala Jokowi Dinilai Terbalik - News Summed Up

Konsep Produktif dan Aman Ala Jokowi Dinilai Terbalik


Namun jika dalam penerapan 'New Normal' terdapat kenaikan kasus baru, maka ia akan kembali melakukan pengetatan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB). TEMPO/Hilman Fathurrahman WTEMPO.CO, Jakarta - Konsep new normal produktif dan aman yang diusung Pemerintah Presiden Joko Widodo atau Jokowi dinilai terbalik. Sebab, pendekatan yang diusung pertama kali adalah produktif pada kegiatan ekonomi, bukan aman dari sisi kesehatan. Adapun konsep new normal produktif aman sebelumnya sempat disampaikan Jokowi saat memantau persiapan pelaksanaan tatatan penerapan prosedur standar new normal pusat perbelanjaan di Bekasi, Jawa Barat. Produktif dan aman Covid-19 , ini yang kita inginkan," kata Jokowi seusai meninjau mal tersebut pada Selasa, 26 Mei 2020.


Source: Koran Tempo June 15, 2020 03:22 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */