Kesultanan Lampung Berupaya Jaga Nilai Kebudayaan Nusantara - News Summed Up

Kesultanan Lampung Berupaya Jaga Nilai Kebudayaan Nusantara


Wali Kota Bandung Ridwan Kamil mengawali prosesi acara karnaval dengan memimpin sekaligus melakukan napak tilas para raja dari keraton se-Indonesia. Di awal acara Ridwan Kamil berjalan beriringan dengan Raja Kesultanan Lampung Edward Syah Pernong yang bergelar Sultan Sekala Brak Yang Dipertuan XXIII. "Dalam kegiatan ini juga kita memberikan konstribusi bagi pembangunan bangsa," kata mantan Kapolda Lampung ini sebelum prosesi digelar. Adapun karnaval ini digelar sebagai rangkaian peringatan Konferensi Asia Afrika (KAA) ke-62 yang dihadiri raja dari kerajaan di Indonesia. Tak hanya para raja kerajaan di Nusantara, Emil sapaan akrabnya, mengundang perwakilan kerajaan dari negara-negara anggota non-blok.


Source: Jawa Pos May 13, 2017 17:26 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */